Matamata.com - Miracle in Cell No 7 yang dibintangi Park Shin Hye dan Ryu Seung Ryong akan dibuat versi Indonesia oleh Falcon Pictures. Film Korea besutan sutradara Lee Hwan Kyung ini menempati peringkat tiga sebagai film terlaris sepanjang masa di Korea.
Kabar itu dibenarkan langsung oleh produser Falcon Pictures, Frederica. Menurutnya, pihaknya sangat beruntung mendapat izin untuk mendaur ulang film yang dirilis pada 2013 itu.
"Puji Tuhan, semua proses berjalan lancar, dan bersyukur Falcon Pictures akhirnya bisa meremake film Miracle In Cell No 7. Semoga proses produksi film ini akan berjalan lancar semua," kata Frederica, dalam rilis yang diterima Suara.com.
Baca Juga:
6 Teman Sekamar Paling Ikonik di Dunia K-Pop, Sama-Sama Jail
Film Miracle in Cell No 7 ini dengan cepat meraih kesuksesan sejak tayang di bioskop pada Januari 2013 lalu. Film yang dibintangi Ryu Seung-ryong, Kal So-won, dan Park Shin-hye itu berhasil memperoleh pendapatan sebesar US$ 81,8 juta.
Film Miracle in Cell No 7 bergenre drama komedi yang dibalut kisah melodramatis tentang seorang laki-laki bernama Lee Yong Gu (Ryu Seung Ryong) yang dipenjara karena salah tuduh sebagai pelaku pembunuhan.
Di dalam penjara, dia bergabung dalam satu sel dengan beberapa pelaku tindak kriminal asli dan kemudian menjalin pertemanan. Para kriminal ini malah membantu Yong Gu yang merindukan anaknya dengan menyelundupkan sang anak ke dalam penjara.
Baca Juga:
Seksi Abis, Kenalin 5 Dancer Boyband K-Pop Terbaik
Suara.com/Ferry Noviandi
Berita Terkait
-
Film Animasi Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet Bakal Tayang Mulai 27 Juni 2024
-
Tebar 40 Billboard di Bandung, Falcon Pictures Gelar Lomba Foto dan Video Billboard Dilan 1983 WoAiNi
-
Possession: Kerasukan Adaptasi Film Horor Prancis Siap Hantui Bioskop Indonesia
-
Kisah Legenda Ellyas Pical, Mampu Bangkitkan Gairah Tinju Era 1980-an
-
Film Horor Lee Do Hyun Tayang di Bioskop Indonesia, Ini 4 Fakta Menarik Exhuma
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!
-
7 Adu Peran Pemain Drama Dare to Love Me, Rom-Com Anyar L INFINITE dan Lee Yoo Young
-
8 Adu Gaya Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo di Chief Detective 1958, Dua Detektif Pemula yang Tampan