Matamata.com - Jang Hansol alias YouTuber Korea Roemit baru-baru ini jadi sorotan netizen, terutama fans BTS alias ARMY.
Hal ini karena ia telah melakukan interview dengan BTS dalam event e-commerce di Indonesia.
Tampak tenang dan melemparkan pertanyaan dengan bagus dan rapi, Jang Hansol lantas mendapatkan pujian dari ARMY.
Matamata.com telah merangkumkannya di bawah ini :
1. Melemparkan pertanyaan yang bagus.
@almostdita : "Dia bilang dia kayak kura-kura di sampingnya BTS, padahal nggak. Dia hangat banget apalagi pas melempar pertanyaan bagus dan membuat BTS nyaman,"
2. Sudah mengajari panggilan Mas Ganteng.
@deirikaa : "Thanks mas Hansol udah bikin mereka bilang 'Mas Ganteng' *nangis sekebon,"
3. Tak ajak selfie karena kondisi COVID 19, ARMY langsung menghormati Hansol banget.
@jiminisgoodx : "Dia tau bagaimana cara kerja yang profesional dan menghormati. Mas Hansol nggak ada duanya emang,"
4. Sampaikan pesan ARMY dengan baik.
@ismavante : "Mas Hansol aku mau ngucapin terima kasih karena ngasih tau kalau musik mereka sangat berarti untuk hidup kami,"
5. Pengen ngasih bunga dan cokelat.
@RJtheOGalpaca : "Hansol pantes dapat bunga dan cokelat karena jadi interviewer yang keren banget,"
Wah, keren banget nih Jang Hansol sampai dapat pujian dari ARMY!
Berita Terkait
-
Komdigi Percepat Pemulihan Jaringan: 145 BTS Diperbaiki dan Internet Satelit Disalurkan di Sumbar
-
Ayu Ting Ting Bagikan Kisah Mengharukan Pertemuan Bilqis dengan J-Hope BTS: "Aku Enggak Nyangka!"
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Pemotretan di Korea Selatan untuk Majalah Ternama, Berasa Preweding: Aku Kira V BTS
-
HYBE Klaim Punya Bukti Min Hee Jin Pakai Dukun Soal Wajib Militer BTS
-
Terungkap! Jungkook BTS jadi Juru Masak untuk Unitnya, Usai 3 Bulan Jalani Wamil
Terpopuler
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Nasib Nadiem Makarim Ditentukan Hari Ini: Hakim Bacakan Putusan Sela Kasus Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun
-
Geger Penyelidikan Kriminal Jerome Powell oleh Trump, Kurs Dolar AS Langsung Ambruk!
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
Terkini
-
Ultah Anak Pertama Nikita Willy Dimeriahkan dengan Sunatan Massal: Berbagi Kebahagiaan Lewat Aksi Sosial
-
Lee Min Ho Pamer Gaya Santai Nikmati Pizza dan Ayam Goreng: Apa Itu Seblak?
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!