Monthly Magazine Home (Instagram/@jtbcdrama)

Ia bahkan rela membeli makanan diskon di minimarket agar berhemat. Young Won juga mengakali untuk tidak membeli kopi di kafe agar bisa menghemat lebih banyak uang. Agar pengeluaran tetap terkendali, hal-hal kecil tersebut ternyata begitu penting. 

3. Tunjukan desain rumah mewah

Monthly House (Soompi.com)

Yang menarik dari drama ini adalah saat Na Young Won dan Yoo Ja Seong mengunjungi rumah-rumah klien. Biasanya rumah yang dikunjungi adalah rumah miliarder.

Penonton bisa akan dimanjakan dengan desain rumah mewah nan nyaman yang tentu bisa jadi referensi untuk membangun rumah. Benar-benar bisa cuci mata lho. 

4. Mencari arti "rumah"

Monthly House (Soompi.com)

Bagi Yoo Ja Seong, rumah hanyalah properti dan sumber uang. Namun, rumah bagi Na Young Won adalah tempat istirahat di mana ia bisa menjadi dirinya sendiri.

Drama ini mengajak penonton untuk mencari makna 'rumah' yang sesungguhnya. Bukan hanya rumah sebagai sebuah bangunan, tapi menjadi tempat untuk pulang.

5. Sajikan kisah romantis yang tak berlebihan

Load More