Fakta Debut Solo Lisa BLACKPINK (Instagram/@lalalalisa_m)

Pun demikian saat pandemi, BLACKPINK masih mendapatkan penghasilan dari konser yang diadakan secara online bertajuk The Show yang juga terlaksana dengan sukses.

3. Brand Ambassador

Lisa BLACKPINK (Instagram/@lalalalisa_m)

Proyek iklan juga menjadi salah satu sumber pundi-pundi uang Lisa. Sebagai idol Kpop yang terkenal sampai mancanegara, tentu banyak merek yang tertarik untuk mendapuk Lisa sebagai brand ambassador.

Lisa diketahui merupakan brand ambassador dari merek ternama BVLGARI sejak 2020. Selain itu, ia juga merupakan global ambassador dari MAC Comestic.

4. Penjualan photobook

Lisa BLACKPINK (Instagram/@lalalalisa_m)

Lisa yang hobi fotografi, telah merilis sebuah photobook bertajuk 0327. Karya ini terasa personal karena sang idol banyak berpartisipasi langsung dalam proses pengerjaan termasuk desain. Terlebih, buku ini hanya dirilis secara terbatas.

Tak heran, photobook Lisa ini menjadi benda yang banyak diincar oleh penggemar setianya. Keuntungan penjualan buku berisi hasil jepretannya ini tentu saja menjadi salah satu sumber penghasilan Lisa karena sangat laris manis di pasaran. 

5. Jadi bintang tamu

Load More