Matamata.com - Setelah melihat berbagai sudut rumah Tasya Farasya, kali ini Ria Ricis memiliki kesempatan untuk dirias oleh beauty vlogger yang satu ini.
Kali ini Ria Ricis akan dirias mirip seperti Tasya Farasya saat menikah dan mengenakan outfit nuansa kuning cerah.
Mulai dari mengenakan complexion wajah hingga sentuhan akhir dengan setting spray, penampilan Ria Ricis sangat memukau.
Baca Juga:
Kini Berhijab, Ria Ricis Saat SMA Sering Kena Razia Dan Pakai Rok Pendek
Ria Ricis terlihat dirias mengenakan pulasan eyeshadow dengan nuansa gelap dan metalik silver yang memukau.
Tampak pulasan bibirnya diberi lipstik glossy nuansa oranye yang mencuri perhatian.
Tampak stunning, tak lupa Tasya Farasya membubuhi highlighter di bagian tulang pipi dan hidungnya.
Baca Juga:
Ria Ricis Foto Bareng Lucinta Luna, Netizen: Bukan Muhrim Kak
Duh cantik banget kan? Ria Ricis kemudian mengenakan busana dan kerudung milik Tasya Farasya saat menikah.
Gimana nih menurutmu penampilan Ria Ricis ala mantenan? Cantik kan?
Baca Juga:
YouTube Tembus 10 Juta Subscriber, Ria Ricis Umrohkan Penggemar
Berita Terkait
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
-
Ulang Tahun ke-4, Anak Tasya Farasya Dandan ala Princess Elsa Gemas Banget
-
Pergi Haji Usai Resmi Menjanda, Ria Ricis Berdoa Didekatkan Dengan Orang Baik
-
Sakit Hati Dipecat, Mantan Security Colong Video Ria Ricis Berbaju Minim dan Rekaman CCTV
-
Cantik Banget Bergaya Arabian saat Wisuda TK, Putri Tasya Farasya Minta Kado Ini
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS