Matamata.com - Meski sudah berstatus mantan, nyatanya Ayu Ting-Ting masih menjalin hubungan baik dengan mantan kekasihnya Shaheer Sheikh. Selain itu, beberapa kali keduanya pun pernah disandingkan di sebuah acara yang sama oleh salah satu tv swasta.
Seperti baru-baru ini, Ayu Ting Ting terlihat bahagia saat membagikan kebersamaannya dengan Shaheer Sheikh di momen sahur hari pertama. Bahkan keduanya nampak asyik bercanda bareng seperti yang terekam dalam Instastory Ayu Ting Ting.
"Hei coca cola. Sok sibuk banget sih lu," tanya Ayu Ting Ting kepada Shaheer Sheikh.
Melihat guyonan Ayu, Shaheer pun hanya membalas dengan suitan dan goyangan kecil.
Ternyata keduanya saat itu sedang sama-sama mengisi acara Pesbukers Sahur. Tak cuma Ayu Ting-Ting, Shaheer pun nampak mengunggah kebersamaannya dengan Ayu di Instagram pribadinya, @shaheernsheikh.
"Pesbukers Sahur @antv_official @ayutingting92 @rubenonsu," tulis Shaheer Sheikh pada Senin (6/5).
Tak berselang lama, unggahan ini pun langsung ramai dibanjiri komentar netizen.
"Balikan lagi dong kak Shaheer sama Ayu," komentar akun @murtyningsih22654.
"Ya ampun kalian, bikin aku semangat sahur," terang netizen lain @windyasyahlani.
"Alhamdulilah bisa silaturahmi lagi di Ramadan tahun ini," sambung akun @sitty_aey.
"Cocok mudah-mudahan balikan lagi ya," kata netizen @yulihidayani88.
Berita Terkait
-
Tiket Konser Ayu Ting Ting di Depok Kembali Dibuka, Air Yasin Jadi Permintaan Utama Sang Penyanyi
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
Terpopuler
-
Nasib Nadiem Makarim Ditentukan Hari Ini: Hakim Bacakan Putusan Sela Kasus Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun
-
Geger Penyelidikan Kriminal Jerome Powell oleh Trump, Kurs Dolar AS Langsung Ambruk!
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional