Matamata.com - Sosok Tissa Biani merupakan salah satu artis muda berbakat yang mencuri perhatian karena akting dan paras ayunya. Biasa berbusana kasual, siapa sangka Tissa Biani kerap mengenakan daster saat di rumah?
Ia membagikan potretnya saat mengenakan daster di akun Instagram miliknya, @tissabiani pada hari Selasa (28/5).
Tampak wajah Tissa Biani dalam unggahan tersebut tanpa mengenakan makeup sama sekali nih.
Artis berusia 17 tahun ini tampak menggunakan dress dengan motif kain batik nuansa biru dan oranye yang super simpel.
Ia pun juga terlihat menggeraikan rambutnya, sembari selfie sambil tiduran dan tersenyum ke arah kamera.
Duh cantik banget ya walau tampil super simpel?
Sontak unggahan Tissa Biani dengan daster ini dibanjiri pujian oleh netizen nih. Beberapa di antaranya adalah :
@sintaameii : "Masih dasteran aja cantik :("
@bangke.bot : "Ngeliat foto ini seketika ngucap lalu nikmat tuhan mana lagi yang kau dustakan. Aduuuuh"
@amenkids : "Adem banget tis kaya ubin masjid"
@enjoyzakri : "Burung gelatik makan lobster...dikau begitu cuantiiik kalau pakai Daster...wkwkwk"
@devazard : "barefacenya cuantik pol"
Wah, gimana nih menurutmu penampilan Tissa Biani berwajah tanpa makeup dan pakai daster?
Berita Terkait
-
Rahasia Lava Spa! Tak hanya Relaksasi Tubuh dan Pikiran Sehat, tapi Bikin Kulit Cerah
-
Miqdad Addausy Tega Selingkuh, Gegara Belum Dikarunia Anak
-
Arbani Yasiz Sayang Ibu, tapi Tak Mau Dijodohkan
-
Ngenes! Pengakuan Tissa Biani terkait Kisah Pilu, jadi Pilihan Kedua
-
Michelle Ziudith hingga Arbani Yasiz Temani Perjalanan Spiritual di Assalamualaikum Baitullah, Sedang Tayang di Bioskop
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya