Matamata.com - Livi Zheng, nama sutradara wanita itu kini sedang menjadi sorotan. Film-film Livi Zheng yang disebut sudah menembus kacah Hollywood juga santer menjadi buah bibir.
Terlepas dari hal itu, sutradara kenamaan tanah air Hanung Bramantyo tengah memamerkan film terbarunya berjudul Bumi Manusia.
Meski banyak yang memuji film Bumi Manusia, namun hal sebaliknya justru dilontarkan oleh Hanung.
Ia mengaku bahwa karyanya itu belum sesempurna film Hollywood.
''Meski belom sempurna layaknya Nghollywood,''
Namun, Hanung tetap bangga karena ia dan timnya sudah berusaha sebaik mungkin untuk menyuguhkan visual effect terbaik.
''tapi kita berusaha sebaik-baiknya dalam menyuguhkan visual effect Animasi di #filmbumimanusia. Seluruh CGI film ini dikerjakan di Indonesia,'' tulis Hanung Bramantyo dalam unggahannya.
Meski Hanung sendiri mengaku karyanya belum sebagus film Hollywood, namun para netizen justru berkata beda.
Banyak yang memuju film 'Bumi Manusia' garapan Hanung ini merupakan sebuah karya yang menakjubkan.
''Sudah perfect,'' @satriarizkipradanaa.
''Keren bangettt!!! Keliatan seperti nyata!!,'' @nadianovita12.
''Film terkeren dan termenakjubkan yang pernah saya tonton ,'' @nabeda17.
''DEMI APAAAA SEBANYAK ITU CGI NYAA?!!?! Im shoooookkk,'' @gorgsenorita.
''Mantap Mas Hanung pas nonton gak nyadar kalo effect ,'' @reizakdewi.
Berita Terkait
-
Sutradarai film 'Menjelang Magrib 2', Helfi Kardit Kemas Horor dengan Mencekam
-
Rayakan Valentine, Tom Cruise dan Ana de Armas Makin Mesra
-
Jadi Sutradara di Film 'Misteri Cek Khodam', Master Limbad Dapuk Bopak Castello dan Daus Separo
-
Hanung Bramantyo Ungkap Film 'Rahasia Rasa' Padukan Kuliner dan Sejarah: Hasil Inisiatif Presiden Soekarno
-
Hanung Bramantyo Garap Film 'Rahasia Rasa', Hadirkan Keajaiban Kuliner Nusantara
Terpopuler
-
Jaksa Agung Ingatkan Penegakan Hukum Bisa Lumpuh, Usul Tambahan Anggaran Rp7,49 Triliun
-
Mahasiswa di London Kagumi Sikap Humble Presiden Prabowo saat Kunjungan Kerja
-
Pariwisata Indonesia Berjaya di Awal 2026: Bali Dinobatkan Sebagai Destinasi Terbaik Dunia
-
Wamenhut Ungkap 3,32 Juta Hektare Sawit Masuk Kawasan Hutan, Satgas Mulai Sita Lahan
-
Dampingi Kunjungan Presiden Prabowo, Menko Airlangga Luncurkan Kemitraan Ekonomi Indonesia-Inggris
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya