Matamata.com - Manoj Punjabi sudah memegang 7 nama sutradara untuk menggarap kisah KKN Di Desa Penari.
"Tujuh nama sudah approach MD dan menurut saya, jujur belum pernah ada film yang saya di approach sampai segitu," kata Manoj Punjabi, CEO sekaligus produser MD Pictures, saat jumpa press di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (24/9/2019).
Sayang Manoj Punjabi masih merahasiakan 7 nama sutradara itu.
"Pokoknya minggu ini saya mau ambil keputusan. Sudah ada tapi saya belum mau annonce tapi udah ada calon," ungkapnya.
Sedangkan untuk para pemain pihaknya akan membuka casting terbuka bagi seluruh artis yang tertarik dengan kisah KKN di Desa Penari. Tak hanya menampilakan artis papan atas, artis pendatang baru akan dihadirkan dalam kisah viral ini.
"Oh akan ada, kita akan ada casting proper, saya nggak mau ini compromise, balik lagi semua harus ikut irama schedule kita," ucap Manoj Punjabi.
KKN Desa Penari adalah sebuah cerita horor yang menjadi viral di Twitter dan Instagram sejak 31 Agustus 2019. Kisah itu pertama kali diunggah oleh akun anonim @SimpleM81378523. (Evi Ariska)
Berita Terkait
-
Prilly Latuconsina Tak Mau Asal-asalan, Perankan Risa di Film 'Danur: The Last Chapter'
-
Wow! Tatjana Saphira Bintangi Serial 'Ipar Adalah Maut', Dikemas Penuh Drama dan Emosional
-
Sutradarai film 'Menjelang Magrib 2', Helfi Kardit Kemas Horor dengan Mencekam
-
Jadi Sutradara di Film 'Misteri Cek Khodam', Master Limbad Dapuk Bopak Castello dan Daus Separo
-
Hanung Bramantyo Garap Film 'Rahasia Rasa', Hadirkan Keajaiban Kuliner Nusantara
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya