Matamata.com - Musisi Melly Goeslaw mengaku bahagia bisa berduet lagi dengan Ari Lasso. Fyi, lagu Jika adalah salah satu lagu duet mereka.
Melly pun mengabadikan momen sedang latihan bernyanyi dengan Ari Lasso di akun Instagramnya, @melly_goeslaw, Senin (15/10/2019).
Di video singkat itu, Melly Goeslaw dan Ari Lasso menyanyikan dua lagu. Yakni Jika dan Nelangsa.
Di caption postingan tersebut, istri Anto Hoed ini tak hanya mengaku senang karena bisa duet lagi dengan Ari Lasso. Ia malah mengomentari suaranya yang banyak dibilang mirip oleh orang.
"Udah lamaaaaaa banger kita nggak nyanyi bareng, kata orang suara kita mirip. Berarti suara gue kayak laki dong ya wkkwkwkwk," ungkap Melly Goeslaw tertawa.
"Sukses @ari_lasso buat konser nya besok, seneng banget besok kita bisa nyanyi bareng lagi," lanjutnya.
Duet singkar mereka itu akhirnya membuat banyak netizen nostalgia lho. Apalagi lagu Jika sudah berusia 20 tahun.
"Aduh teh euy.. ingat jaman sakolah... sukses terus idola," komentar netizen.
"Ter love love dehhhhh (emoji jatuh cinta) inget lagi masa kuliah semester awal hahayyy," ungkap lainnya.
"Aduh jadi inget dulu pacaran nada dering juga diganti sampe nsp nya juga teh @melly_goeslaw kalau diganti berarti nggk sayang. Sekarang si sayangnya malah milik orang curhat we jadinnya," nostalgia netizen lain.
Berita Terkait
-
Sosok Dearly Djosua, Wanita Sosialita yang Jadi Sorotan Setelah Muncul Bersama Ari Lasso di Pernikahan Luna Maya
-
Luna Maya Bocorkan Rencana Pernikahan Ari Lasso dengan Dearly: Sebentar Lagi Menyusul ke Pelaminan
-
Ari Lasso Hadir di Pernikahan Luna Maya Gandeng Sosok Cantik, Publik Heboh: Siapakah Dearly Djoshua?
-
Tertawai Anang-Ashanty Disoraki Pendukung Timnas di GBK, Adab Ari Lasso jadi Omongan: SDM Rendah!
-
Judika Dipeluk Dan Dibikin Salting Sama Peserta Indonesian Idol ini: Kira-kira Tidur Diluar Ga Ya?
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru