Matamata.com - Baim Wong masih menikmati masa-masa awal jadi ayah. Kini suami Paula Verhoeven ini suka membagikan foto maupun video bayinya, Kiano Tiger Wong.
Ada satu video baru yang kocak nih dari tingkah Baby Kiano Tiger Wong.
Saat sedang dibercandai Baim Wong, Baby Kiano ini tiba-tiba kentut. Baim pun langsung berkali-kali menciumi pipi anaknya itu.
"Kentut ya, kentut ya," ucap Baim Wong yang direspon senyum Baby Kiano.
"Baim DIKENTUTIN @kianotigerwong. Abis kentut malah senyum-senyum. #kianotigerwong," tulis Baim Wong di caption postingan video tingkah menggemaskan Baby Kiano, Senin (6/1/2020).
Gara-gara video itu, netizen banyak yang menilai kalau Baby Kiano ini akan jail seperti Baim Wong.
Ada juga netizen yang mengungkapkan kalau Baby Kiano kini membalas kejailan Baim Wong ke orang-orang.
"Kak baim sih, biasanya kan kentutin kak Paula,, sekarang dikentutin @kianotigerwong," komentar netizen ngakak.
"Aku yakin jailnya ngelebihin papanya," komentar netizen lain.
"Kata tiger wong sekali kali ngeprank papah, jangan papah mulu yang prank orang," komentar netizen ditambah emoji ngakak.
"Ya ampun gemesnya," netizen ikut ngakak juga.
Seperti diketahui, Paula Verhoeven melahirkan anak pertamanya dengan Baim Wong pada 27 Desember 2019.
Berita Terkait
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Paula Verhoeven Rayakan Momen Ceria Bersama Anak-Anak, Penampilan Kiano dan Kenzo Jadi Perhatian
-
Kimberly Ryder Buka Suara Soal Isu Dekat dengan Baim Wong: Saya Nggak Cari Pasangan!
-
Usai Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Makin Dipuji Netizen dan Tampil Ceria Bersama Geng Cendol
-
Ramai Tuduhan Perselingkuhan, Ucapan Lawas Marshanda Soal Baim Wong Kembali Jadi Sorotan
Terpopuler
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Jaksa Agung Ingatkan Penegakan Hukum Bisa Lumpuh, Usul Tambahan Anggaran Rp7,49 Triliun
-
Mahasiswa di London Kagumi Sikap Humble Presiden Prabowo saat Kunjungan Kerja
-
Pariwisata Indonesia Berjaya di Awal 2026: Bali Dinobatkan Sebagai Destinasi Terbaik Dunia
-
Wamenhut Ungkap 3,32 Juta Hektare Sawit Masuk Kawasan Hutan, Satgas Mulai Sita Lahan
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya