Matamata.com - Menikah bukanlah perkara yang mudah. Bahkan, ada beberapa orang yang tak kuat hingga akhirnya putuskan bercerai karena masalah rumah tangga yang dihadapi.
Begitupun dengan deretan seleb di bawah ini. Bedanya, deretan seleb tersebut ternyata pernah menikah dalam usia muda dan belum dikaruniai anak.
Gara-gara hal itu, banyak orang menyebut seleb tersebut janda kembang. Salah satu yang mencuri perhatian ada pedangdut muda Cita Citata. Kira-kira siapa saja ya seleb lain yang menyandang status janda kembang?
Langsung saja yuk kita simak deretan fotonya di bawah ini yang telah dirangkum MataMata.com pada Rabu (5/2).
Cekidot!
Diusia yang masih belasan tahun, Manohara Odelia Pinot diketahui pernah menikah dengan Sultan Kelantan Malaysia, Tengku Muhammad Fakhry.
Sayang, isu kekerasan rumah tangga menjadi penyebab Manohara cerai di usia muda.
2. Niken Anjani
Pernah menikah pada Oktober 2014 dengan Rama Devara Sofyar, pemain film Niken Anjani justu menghebohkan publik akan kabar perceraiannya pada Februari 2017 silam.
Hingga kini memang belum diketahui apa penyebab perceraian Niken Anjani.
3. Kiki Amalia
Selanjutnya ada artis cantik Kiki Amalia. Ia diketahui pernah menikah dengan Markus Haris Maulana pada tahun 2010. Sayangnya, pernikahan mereka hanya bertahan tiga tahun saja.
4. Cita Citata
Terakhir ada pedangdut imut, Cita Citata. Berusia 25 tahun dan akan segera menikah kedua kali dengan bule, Cita Citata ternyata pernah mengalami pahitnya perceraian di usia muda.
Pada tahun 2012, Cita Citata dikabarkan pernah menikah dengan pria bernama Galih Purnama hingga akhirnya putuskan pisah.
Berita Terkait
-
Karier Cita Rahayu Didukung Didi Mahardika: Suami Nggak Batasin
-
Usai Nikah, Pelantun 'Goyang Dumang' Dirujak Netizen soal Ganti Nama Jadi Cita Rahayu
-
Diejek Tidak Jadi Diri Sendiri, Cita Citata Protes: Orang Lain yang Mana?
-
Manohara Diduga Murtad Masuk Kristen, Kini Pacaran dengan Tal Tabib
-
Cita Citata Tidak Ingin Disebut Penyanyi Dangdut Lagi, Merasa Sudah Tak Pantas Kini Sudah Memasuki Genre Pop.
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya