Matamata.com - Sosok aktor Ence Bagus pasti sering dilihat oleh pencinta sinetron. Yap, Ence Bagus merupakan salah satu aktor yang langganan jadi satpam di sinetron tanah air.
Tak hanya jago akting, ia juga kerap mengocok perut para pemirsa sinetron.
Lantas, bagaimana sih kehidupan serta potret Ence Bagus saat di luar layar kaca?
Kalau penasaran, langsung aja deh simak rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Potret jadul Ence Bagus
Potret muda Ence Bagus di tahun 1999 nih, wah kayak nggak berubah banyak ya?
2. Bareng anak
Di luar layar kaca, Ence Bagus merupakan sosok ayah yang sayang banget sama anaknya nih.
3. Motoran bareng
Salah satu hobi Ence Bagus, motoran bareng anaknya sebelum ada pandemi Corona.
4. Main gitar
Ence Bagus nggak cuma jago akting, tapi juga bisa main gitar loh.
5. Jalan-jalan
Potretnya di sela syuting saat sedang jalan-jalan, selfie ramai ramai nih!
Gimana nih lihat potret Ence Bagus di luar layar kaca? Keliatan beda banget ya saat lepas seragam satpam kalau main sinetron atau film!
Terpopuler
-
Nasib Nadiem Makarim Ditentukan Hari Ini: Hakim Bacakan Putusan Sela Kasus Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun
-
Geger Penyelidikan Kriminal Jerome Powell oleh Trump, Kurs Dolar AS Langsung Ambruk!
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional