Matamata.com - Hamish Daud belum lama ini memamerkan beberapa sudut rumah barunya di akun Instagramnya, @hamishdw.
Ia mengunggah 3 potret dapurnya lengkap dengan meja makan.
"Heart of the home," tulis Hamish Daud, Selasa (19/1/2021).
Namun ada yang membuat netizen salah fokus saat Hamish menunjukkan pojokan rumahnya dekat dapur.
Tampak ada Raisa yang membelakangi kamere sedang membuka kulkas. Ada juga anak mereka, Zalina yang duduk di keset depan kamar.
Netizen mengomentar penampilan Raisa bahkan OOTD-nya saat di rumah.
"Raisa dirumah juga ootd yaa," komentar netizen.
"Raisa punya daster batik yang bagian pinggir nya udh ada robekan ga ya," celetuk yang lain.
"Duh raisa si rumah aja udah uwoww," tambah yang lainnya.
"Raisa di rumah aja cantik banget," puji netizen lain.
Berita Terkait
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Terungkap! Raisa Gugat Cerai Hamish Daud karena Dugaan Perselingkuhan
-
Raisa dan Dunia Musik Indonesia Berduka, Ricky Siahaan Gitaris Seringai Tutup Usia Usai Tampil di Jepang
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
-
Rayakan HUT SCTV ke- 34 Crash Adams Mantap Berkolaborasi, Iwan Fals: Nanti Ada Lagu Saya yang Berbahasa Inggris
Terpopuler
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Jaksa Agung Ingatkan Penegakan Hukum Bisa Lumpuh, Usul Tambahan Anggaran Rp7,49 Triliun
-
Mahasiswa di London Kagumi Sikap Humble Presiden Prabowo saat Kunjungan Kerja
-
Pariwisata Indonesia Berjaya di Awal 2026: Bali Dinobatkan Sebagai Destinasi Terbaik Dunia
-
Wamenhut Ungkap 3,32 Juta Hektare Sawit Masuk Kawasan Hutan, Satgas Mulai Sita Lahan
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya