Matamata.com - Kehadiran buah hati memang menjadi anugerah bagi setiap orang. Bahkan tak sedikit yang rela melakukan apapun demi mendapatkan keturunan. Tak hanya rela menghabiskan banyak biaya, beberapa orang bahkan tak enggan menjalani sederet prosedur agar bisa memiliki anak.
Namun, rupanya tidak semua orang berpikiran sama. Diberi kemudahan mendapatkan keturunan, malah ada yang tidak mau mengakui anak kandung, diantaranya ada yang dari kalangan selebriti.
Salah satunya Renaga Tahier yang kini kabarnya tengah viral di media sosial. Nah, nggak cuma Renaga Tahier, berikut sejumlah seleb dikabarkan tak mau akui anak. Siapa saja? Simak daftarnya!
1. Jackie Chan
Siapa yang tak kenal aktor laga satu ini? sosok Jackie Chan ini memang terkenal dengan akting mumpuni terutama dalam film laga. Ternyata, Jackie Chan juga tak mau mengakui anak hasil hubungan gelapnya dengan Elanie Ng.
Anak yang bernama Etta Ng Chok Lam tersebut bahkan mengaku diusir dari rumah akibat menyukai sesama jenis.
Baca Juga:
Ogah Akui Anak Sendiri, Doddy Sudrajat Dikecam Gus Rofi'i: Anjing Aja Bisa Marah
2. Mario Teguh
Dikenal publik dengan kata-kata supernya, gak ada yang menyangka jika motivator satu ini pernah dikabarkan tak mengakui anak kandungnya. Ario Kiswinar merupakan seornag laki-laki yang mengaku sebagai anak yang tak diakui Maria Teguh.
Ario sendiri diketahui merupakan anak dari Mario Teguh bersama Ariyani. Meski sempat dubawa ke ranah hukum, namun lewat hasil tes DNA diketahui bahwa Ario Kiswinar memang benar anak kandung Mario Teguh.
Baca Juga:
CEK FAKTA: Maia Estianty Hamil, Irwan Mussry Tak Sudi Akui Anak
3. Henry Baskoro Hendarso
Putri semata wayang Ayu Ting Ting, Bilqis Khumairah Razak juga pernah tak diakui sang ayah. Pria bernama asli Henry Baskoro Hendarso tersebut bahkan sampai meminta melakukan tes DNA guna mengetahui kebenarannya.
4. Farhat Abbas
Gusty Rayhan merupakan anak dari pernikahan Farhat Abbas dengan Trisnawati. Sempat tak diakui anak oleh ayah kandungnya, Gusty pun akhirnya membuat pengakuan di depan publik bersama sang ibu baha dirinya merupakan anak dari pengacara kondang tersebut.
5. Ruhut Sitompul
Disebut tak mengakui anaknya sendiri, Ruhut Sitompul pernah sampai dilaporkan ke polisi oleh istri pertamanya, lho. Padahal anak yang bernama Christian Husen Sitompul ini cukup berbakat.
6. Doddy Sudrajat
Kembali membuat kontroversi, kali ini Dodsy Sudrajat dikabarkan tak mau mengakui anak yang dilahirkan oleh mantan istrinya, Puput. Saking geramnya, tindakan tersebut sampai disebut keji dan keterlaluan oleh guru spiritual Puput, Gus Rofi'i.
7. Renaga Tahier
Aktor Renaga Tahier juga baru-baru ini viral di media sosial usai beredar kabar dirinya sudah memiliki anak. Yang lebih mengejutkan, sang anak kini sudah berusia 3 tahun.
Tak hanya itu, ia juga dituding hanya memberikan nafkah sebesar Rp 500 ribu untuk 3 bulan kepada buat hatinya tersebut.
Nah, itu dia sederet seleb dikabarkan tak mau akui anak kandungnya. bagaimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Raih Juara 1 Lomba Lari di TOSI Season 3, Sheryl Sheinafia Senang Dapat Rp10 Juta dari Nagita Slavina
-
Aldi Taher Ciptakan Lagu untuk Desta dan Natasha Rizky, Terinspirasi Setelah Nonton YouTube Vindes
-
Trauma Kasus Selingkuh! Dewi Perssik Masih Ragu Nikah dengan Rully, Meski Sudah Lamaran
-
Aldi Taher Ngaku Lolos ke Senayan: Sehat Ustaz?
-
Istri Tengah Hamil Muda, Aldi Taher Ngaku Ngidam Makanan Khas Palembang
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman