Matamata.com - Rino Nose memang seolah tak pernah jauh dari komentar negatif netizen. Mulai dari penampilan hingga hubungan asmaranya sering dikulik netizen.
Seperti sekarang ini, tiba-tiba ada netizen yang menanyakan soal pernikahan Rina Nose dengan kekasihnya, Josscy Vallazza Aartsen.
Netizen itu awalnya bertanya kapan Rina Nose dan Josscy akan menikah. Namun setelah itu ada embel-embel soal beda agama.
"Kapan nikah sama Josscy? Tapi kan beda agama?" tanya netizen itu.
Nggak diam begitu saja, Rina Nose memberikan jawaban untuk netizen itu.
Rina mengunggah jawabannya di Instagram Story-nya, Kamis (15/8/2019).
"Kalau agama mengajarkan cinta, lalu kenapa perbedaan agama melarang cinta itu sendiri," tulis Rina Nose santai.
Sebelumnya, Rina Nose blak-blakan soal rencana pernikahannya dengan pria keturunan Belanda - Indonesia ini. Ia bakal menikah di Belanda bulan September.
"Pokoknya rencananya di bulan September kita ngejar sebelum musim dingin di Belanda," kata Rina Nose kepada wartawan, Senin (22/7/2019).
Berita Terkait
-
Bertabur Bintang, 'Anugerah LSF 2025' Hadirkan 18 Kategori Nominasi
-
Ditodong Maia Estianty soal Statusnya dengan El Rumi, Eca Aura Sempat Tanya Hukum Nikah Beda Agama ke Habib Jafar
-
Dicap MUI Tak Sah Nikah Beda Agama dengan Mahalini, Rizky Febian: Baiknya Baca Resep Sebelum Masak!
-
Asyik Nyanyikan Lagu Celine Dion, Momen Rina Nose Duet Bareng Putri Ariani Bikin Salfok
-
Lesti Kejora Alami Keguguran di Usia Kehamilan 3-4 Minggu
Terpopuler
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
-
Pecah Rekor! Stok Beras Melimpah 12,5 Juta Ton, Indonesia Mulai Ekspor Beras Premium Tahun Ini
-
Justin Hubner Cetak Gol Debut, Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season