Matamata.com - Baru-baru ini Pevita Pearce membagikan video saat latihan fisik. Di video yang diunggah di Instagram, ia tampak sedang mengangkat barbel.
Gerakan angkat barbel yang dilakukan Pevita Pearce adalah membentuk lingkaran dari paha ke atas kepala. Video diambil dari belakang Pevita.
Otot tubuh bagian belakang Pevita Pearce, yakni punggung dan bahu terlihat mulai terbentuk. Netizen pun ramai-ramai memujinya.
Baca Juga:
Bak Pinang Dibelah Dua, 5 Potret Pevita Pearce dan Juria Hartmans
"Aduh ototnya ngeri, jadi pengen berlindung di hati kamu," komentar netizen.
"Gila ototnya," timpal netizen lain.
"Wow nice," komentar lainnya.
Baca Juga:
Bangga Perankan Sri Asih, Pevita Pearce: Rasanya Luar Biasa Sekali!
Nggak cuma netizen biasa, rekan-rekan artis juga ikut nimbrung di kolom komentar postingan tersebut. Antara lain Audy Item, Kelly Tandiono, hingga Chicco Jerikho.
Video tersebut hingga berita ini ditulis sudah ditonton lebih dari 500 ribu kali. Komentar yang mampir juga cukup banyak.
Seperti diketahui, latihan keras yang dilakukan Pevita Pearce ini kebutuhan film jagoan Sri Asih karya sutradara Upi. Pevita juga telah digodok selama 9 bulan oleh tim Iko Uwais.
Baca Juga:
Baru Ultah ke-27, Pevita Pearce: Jadi Sri Asih di Dunia Nyata!
Film tersebut ini rencananya akan tayang pada 2020 mendatang. Ini akan jadi film kedua Sinema Bumilangit setelah Gundala. (Revi C Rantung)
Berita Terkait
-
Usai 3 Bulan Menikah, Pevita Pearce dan Mirzan Meer Gelar Resepsi
-
Keenan Pearce Unggah Foto Wanita Lain di Instagram, Sudah Cerai dengan Ghyan?
-
Ammar Zoni Titip Uang Nafkah Rp10 Juta Lewat Adiknya, Irish Bella Auto Full Senyum
-
Heboh Sosok Petugas Kebun Binatang Berparas Mirip Dirinya, Pevita Pearce Kasih Respons Tak Terduga
-
Anya Geraldine Pamer Foto Bareng Pevita Pearce di Korea Selatan, Netizen Gak Kuat Lihat Visualnya: MasyaAllah!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya