Matamata.com - Kabar bahagia datang dari Sheila Marcia. Sehari sebelum Natal, ia dilamar pacarnya, Dimas Akira.
Momen membahagiakan sekaligus haru itu pun dibagikan Sheila melalui akun Instagram pribadinya.
Ia mengunggah sebuah video saat pacarnya menanyakan apakah mau menikah dengannya.
Baca Juga:
Sanggul Rambut hingga Buat Pangling, Sheila Marcia Baru Tunangan?
Suasana tampak romantis dengan hiasan lilin berbentuk cinta. Sheila seolah tak percaya akan dilamar malam itu.
Pun ia tampak kaget namun bahagia hingga akhirnya mengatakan 'yes'. Ada air mata bahagia terlihat di matanya sambil terus mencium dan memeluk pacarnya.
"Hadiah natal terbaik. Terima kasih sayang," tulis Sheila tak lupa memention akun kekasihnya.
Baca Juga:
Anji dan Sheila Marcia Kompak Nonton Konser Sang Putri, Netizen Auto Baper
Nggak cuma video, mantan Anji Manji ini mengunggah foto memperlihatkan cincin di jari manisnya.
"24 Desember 2019," keterangan yang dituliskannya.
Kabar bahagia dari Sheila ini pun langsung dibanjiri ucapan selamat dari sahabat dan juga netizen.
Baca Juga:
Go Public! Sheila Marcia Pamer Pacar Baru
"Wahhhh mengucapkan selamat," tulis akun @djdianadee.
"Heeeey selamat yaaaa @itssheilamj @dmustakira," komentar @nandapersada.
"Selamat buat kalian ya .. Dan selamat NATAL juga .. GBU," tulis @balibigbike.
Baca Juga:
Dibatasi Ketemu Anji, 5 Potret Terkini Leticia yang Diasuh Sheila Marcia
"Semoga yang terakhir yaaa," komentar @purbasari.shopping.
Berita Terkait
-
Lahirkan Anak Kelima, Sheila Marcia Akui Tutup Pabrik: Lengkap Sudah!
-
Sempat Ingin Menyerah, 9 Potret Sheila Marcia Lahirkan Anak Kelima
-
Sheila Marcia Lahirkan Anak Kelima, Dewi Rezer: Congratulations
-
Sheila Marcia Lahirkan Anak Kelima, Banjir Pujian: Ibu Luar Biasa
-
Denise Chariesta hingga Ayu Ting Ting, Berikut 7 Artis Melahirkan Tanpa Suami
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya