Matamata.com - Awal tahun 2020, Prilly Latuconsina sudah siap bikin gebrakan baru. Bukan lagi di dunia akting dan film, kini gadis 23 tahun ini bakal kembali bernyanyi.
Tak sendiri, Prilly Latuconsina bakal berkolaborasi dengan dua DJ ganteng asal Brazil yang dikenal dengan duo Selva, Pe Lu dan Brian Cohen.
Melalui postingan di akun Instagram pribadinya, Prilly pun membagikan kabar bahagia tersebut.
Baca Juga:
Bikin Jomblo Lemas! 5 Gaya Pole Dance Prilly Latuconsina yang Seksi Abis
"Halo semuanya! Aku sangat bersemangat untuk memberitahu kamu bahwa akhirnya penantian panjang akan segera berakhir. Tak sabar untuk berbagi hasil kerja kerasku yang menyenangkan dengan dua DJ Brazil yang cakep dan berbakat musik ini @selva," tulis Prilly Latuconsina, Jumat (10/1/2020).
Tak hanya pengumuman bahagia itu, Prilly juga mengunggah foto bersama dua DJ Brazil tersebut dalam postingannya.
Dua BJ ganteng itu juga tampak meninggalkan komentar di postingan Prilly dan mengungkapkan senang serta tak sabar dengan karya mereka bersama.
Baca Juga:
Bak Hotel Berfasilitas Lengkap, 7 Potret Rumah Mewah Prilly Latuconsina
"Oh My GOD, aku sangat bersemangat melakukan ini," komentar @eupelu.
"Thanks for the “ beautiful “ part. Hahahahaha THIS SONG IS FIRE," komentar @selva.
Ternyata tak hanya mereka, penggemar Prilly Latuconsian juga sangat tak sabar menantikan karya terbaru idolanya ini.
Baca Juga:
Disinggung Biaya Bangun Rumah Mewahnya, Ini Jawaban Prilly Latuconsina
"Wow jadi nggak sabaran... mau denger lagu terbaru kalian nih @selva @prillylatuconsina96," komentar netizen.
"Waw Prill bakal keren banget nih. Nggak sabar nunggunya pengen cepat liat! cepatinnya prill lounching single kamu ini prill yaa, jangan diundur lagi.. kan tanggal belasan ini yaa, lancar sukses ya Prilly..Aamiin...," tulis fansnya sangat antusias.
"Situnggu karya2mu sayang bismillah semoga sukses pokoknya gak sabar diboom karyanya @prillylatuconsina96," komentar lainnya.
Baca Juga:
Nyasar di Rumah Sendiri, Prilly Latuconsina: Aneh Banget
Namun juga ada netizen yang salah fokus mengomentari penampilan Prilly Latuconsina saat diapit dua DJ ganteng itu.
Prilly cenderung bikin pangling sampai dibilang mirip Luna Maya hingga Jennifer Lawrence.
"@prillylatuconsina96 sekilas mirip @lunamaya," komentar netizen.
"Sekilas mirip @indahpermatas Ko yaaaaa. ilovyuol," tulis netizen lain.
"Kalo kayak gitu sekilas mirip jennifer lawrence @prillylatuconsina96," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Diet Agak Kebablasan Sampai Beratnya Cuma 37 Kg, Prilly Latuconsina Ngaku Nyaman: Ngerasa Lebih Pede
-
Terus Dijodoh-jodohkan dengan Aliando Syarief, Reaksi Prilly Latuconsina Disorot, Ilfeel?
-
Perdana Jadi Produser Film Horor, Ini Cara Prilly Latuconsina Bagi Waktu
-
Respon Bijak Prilly Latuconsina Usai Digunjing Pakai Tabung Gas Subsidi: Tidak Ada Niat Menyembunyikan
-
Diduga Pakai Tabung Gas Subsidi, Prilly Latuconsina: Aku Gak Sadar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas