Matamata.com - Menikah dengan anak konglomerat, segala gerak-gerik artis Nia Ramadhani tak pernah lepas dari sorotan.
Kali ini, istri Ardi Bakrie itu kembali hangat diperbincangkan usai menceritakan pengalaman makan sate sambil bawa ajudan.
Bukan bermaksud sombong, Nia Ramadhani mengaku kala itu banyak kucing berkeliaran di tempat ia dan anak-anaknya membeli sate.
"Bukan gara-gara sombong, itu kucing lewat-lewat. Nah, aku nggak bawa mbak jadi aku yang suapin. Iya aku nggak bisa (ada kucing), jadi bawa ajudan beberapa itu jagain kucing," jelas Nia Ramadhani.
Sontak saja, pernyataan Nia Ramadhani yang diunggah akun gosip @mak_inpoh tersebut langsung banjir komentar netizen.
"Gue bisa ngerasain karena emang begitu kalau orang takut banget sama kucing," kata akun @anitara_aulia.
"Makin ke sini makin lebay, padahal dulunya juga orang biasa aja," terang netizen @intan.anggraini87.
"Bebas orang kaya mah," imbuh akun @imartinaaaa.
"Kebanyakan duit jadi bingung mau diapakan lagi, jadi dipakai buat nyewa ajudan cuma buat jagain meong," jelas netizen @frido_nahak.
Berita Terkait
-
Mikhayla Beranjak Remaja, Nia Ramadhani Ungkap Pesan Menyentuh untuk Sang Putri di Ulang Tahun ke-13
-
Rayakan Usia 35 Tahun, Nia Ramadhani Pamer Kematangan dan Pesona yang Tak Luntur
-
Raffi Ahmad Gelar 'Lagi Lagi Tenis Internasional', Ajak Nia Ramadhani dan Desta Tanding Lawan Artis Korea
-
Nia Ramadhani Geram, Ancam Polisikan Pengedar Video Hoaks Kondisi Kesehatan Aburizal Bakrie: Jangan Ngarang!
-
Biodata Lengkap dan Agama Nia Ramadhani
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season