Matamata.com - Gisella Anastasia menjawab kemungkinan dirinya bekerja bareng mantan Wijaya Saputra, Agnez Mo.
Bagi mantan istri Gading Marten, ia tak mempermasalahkan jika memang harus bekerja dengan Agnez Mo. Seperti yang kita tahu, Wijaya Saputra alias Wijin sempat berpacaran dengan Agnez Mo sebelum bersama Gisella Anastasia.
"Nggak papa dong. Ya nggak papa lah. Asal nggak bertentangan sama kontrak eksklusif yang kita punya. Soalnya waktu itu sih kita masih ada tuh kontrak minyak," kata Gisella Anastasia.
Baca Juga:
Gempi Auto Girang, Gisella Anastasia Bakal Tetanggaan dengan Gading Marten
Gisella Anastasia mengklaim bahwa dirinya selalu mengutamakan prfesionalisme saat bekerja.
"Tapi sekarang udah nggak ada. Boleh, kalau aku tuh yang penting kalau kerja profesional. Mau ada hubungan apa di baliknya tuh nggak boleh dipikirin,'' paparnya.
Lebih lanjut, Gisella Anastasia juga tak masalah jika harus mengadakan konferensi pers dengan Agnez Mo andaikan mereka berada dalam satu project.
Baca Juga:
Gisella Anastasia Borong Tanah Seluas 4 Ribu Meter di Andara, Siap Pindah?
"Kalau aku nggak papa. Biasa aja. Ruangan pasti sendiri-sendiri. Dianya yang nggak mau," kata Gisella Anastasia.
Bahkan, Gisella Anastasia juga tak keberatan jika dirinya diminta membuat video dance tutorial dengan Agnez Mo. Namun kendati demikian, Gisel mengaku minder dengan keahlian dance Agnez Mo.
"Kalau aku disuruh bikin dance tutorial bareng juga nggak papa. TikTok, dia nggak main kayaknya. Kok tau? Oh main. Nggak berani liat aku, jiper lah. Udah pasti dia dancer. Aku begini, apalah aku. Dah aku mah apa atuh," jelas Gisella Anastasia dalam YouTube channelnya.
Baca Juga:
Gisella Anastasia Akui Sudah Gagal Jadi Istri yang Baik
Tak hanya itu, bahkan Gisella Anastasia ternyata juga kerap menyanyikan lagu Agnez Mo saat sedang karaokean lho.
"Karaoke pun lagunya ku nyanyi. Aku mah suportif kali, I got your back," tutupnya.
Baca Juga:
Gisella Anastasia Cari Rumah Baru, Ingin Jadi Tetangga Nagita Slavina
Berita Terkait
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Digelar Dua Hari, SOORA Music FESTIVAL 2024 Sukses Hibur 26 Ribu Penonton
-
Kemeriahan Hari Pertama SOORA Music Festival 2024, Dimeriahkan Juicy Luicy, Mahalini, hingga Agnez Mo
-
Agnez Mo Lantang Dukung Palestina usai Dihujat, Netizen Kasih Respect: Nah Gitu Dong!
-
Gempi Minta Adik, Ini Lho Respon Gading Marten
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya