Matamata.com - Anne Avantie jadi bintang tamu di channel YouTube Daniel Mananta Network. Lewat video berjudul "Fitting Baju Dengan Anne Avantie, Ayu Ting Ting Minta Rujak!? - Daniel Tetangga Kamu", desainer kondang itu menceritakan momen Ayu Ting Ting fitting di butiknya.
Anne bahkan mengungkapkan jika Ayu punya permintaan khusus saat hendak fitting. Bukan sesuatu yang spesial, tapi hal itu cukup membuat Anne merasa kerepotan.
Anne Avantie memang sering memamerkan hasil masakannya di Instagram. Ia kerap memposting makanan khas nusantara salah satunya rujak. Hal ini yang membuat pelantun Alamat Palsu itu merasa tergiur.
Baca Juga:
Ayu Ting Ting Bantah Adit Jayusman Konglomerat: Cuma Karyawan Biasa
“Kemarin Ayu Ting Ting fitting di butik ‘Bun, aku nanti jadi fitting kan? Bun, ada rujak nggak? Yang kayak di postingan bunda, aku capture ya’.” kata Anne mengungkap permintaan Ayu.
Mendengar hal tersebut, wantita 54 tahun itu tak langsung mengiyakan. Tapi ia lantas menuruti kemauan Ayu. Anne bahkan meminta karyawannya untuk membeli mangga di pasar.
“Aku jawab 'Yu, yu rumangsamu aku ki warungan?’ Ini butik, Yu bukan warung. Yang dia lihat itu ternyata rujak serut, mangga. Saya langsung ngomong ke staf saya ‘Ke pasar beli mangga’" lanjutnya.
Baca Juga:
Ayu Ting Ting Lega Bilqis Cocok sama Adit: Udah Gak Suruh Beli Papa di Toko
Tak cuma itu saja, Anne bahkan rela membawa lemper dan ulekan serta bahan untuk membuat rujak. Padahal hal itu tak pernah ia lakukan sebelumnya.
“Saya ke butik bawa apa? Bawa lemper, bawa ulekan. Seumur hidup saya belum pernah bawa lemper, bawa ulek-ulek. Terus bawa terasi, lombok, gula jawa, aku nyambel di situ," kenang Anne.
Baca Juga:
Ayu Ting Ting Deg-degan Ketemu Keluarga Adit: Kayak Anak Perawan
Berita Terkait
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
-
Ayu Ting Ting Dirujak Usai Sindir Sang Adik yang Baru Lahiran: Pantesan Dhana Mundur
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas