
Matamata.com - Setelah sekian lama hanya bertegur sapa lewat pesan singkat, Deddy Corbuzier akhirnya bertemu dengan Vicky Prasetyo. Pada kesempatan itu, Deddy dan Vicky menegaskan hubungan keduanya baik-baik saja meski keduanya berstatus sebagai mantan suami Kalina Ocktaranny.
Di hadapan Deddy Corbuzier, Vicky Prasetyo menegaskan bahwa ia sudah cerai dengan Kalina. Perceraian itu pun membuat Deddy lebih leluasa dalam melakukan perbincangan dengan Vicky Prasetyo.

"Lo sekarang free man, pria bebas, gua nggak perlu khawatir, nggak perlu minta izin sama bini lo," ujar Deddy Corbuzier yang langsung diiyakan Vicky. "Bener udah cerai, tutup riwayat," jawab Vicky.
Baca Juga:
Kalina Oktarani Bongkar 'Aib' Vicky Prasetyo, Sebut Punya Banyak Utang
Kemudian, pada sebuah momen, Deddy Corbuzier ingin mengumpulkan fakta-fakta di balik isu yang menimpa Vicky Prasetyo, terutama terkait tanggal perceraian Vicky dan isu selingkuh Vicky Prasetyo dengan Celine Evangelista.
"Pertama lo udah cerai 10 Januari. Kedua lo hanya bersahabat dengan Celine," ujar Deddy Corbuzier.
Vicky Prasetyo tiba-tiba memotong ucapan Deddy Corbuzier. "Ya bersahabat kan bisa dengan orang banyak, tapi Celine memang sahabat yang sering komunikasi," ujar Vicky sembari menempelkan kedua tangannya seolah menandakan dua orang yang berciuman.
Baca Juga:
6 Potret Rumah Mewah Vicky Prasetyo, Kalina Oktarani Sebut Kontrak?
Deddy Corbuzier langsung memprotes gestur tangan Vicky Prasetyo. Ayah Azka Corbuzier tersebut curiga bahwa Vicky menyelingkuhi Kalina.
"Lo selingkuh ya? Makanya cerai ya? Lo selingkuhin mantan istri gua ya?" tanya Deddy Corbuzier.
Vicky pun memberikan jawaban yang tak terduga. "Ciye, emang lo masih cemburu ya?" jawab Vicky Prasetyo.
Baca Juga:
5 Potret Kamar Vicky Prasetyo, Ada Kulkas Minuman Ringan bak di Minimarket
Deddy Corbuzier langsung tertawa terbahak-bahak mendengar ucapan Vicky Prasetyo.
Barulah setelah itu, Vicky melakukan klarifikasi. "Celine itu sahabat. Dia juga sangat menghormati," kata Vicky.
Baca Juga:
Kalina Oktarani Bahas Rumah Gede yang Cuma Kontrak, Sindir Vicky Prasetyo?
Berita Terkait
-
Gandeng Desainer Kara Brides, Vicky Prasetyo Mau Nikah Lagi
-
Awalnya Dijodoh-jodohkan Deddy Corbuzier, Jirayut dan Halda Pamer Kemesraan: Aduh Tatapan Matanya
-
Kado Pernikahan Deddy Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Bikin Melongo, Berawal dari Kalah Taruhan
-
Tak Terduga Harga Outfit Deddy Corbuzier sampai Disebut Anaknya 'Nggak Kaya-kaya Amat', Ada Cincin Harga Rp13 Ribu
-
Kisah Sopyah, 6 Tahun Menyamar Jadi Cowok agar Bisa Bekerja hingga Tinggal di Atas Kuburan karena tak Punya Rumah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fachri Albar, Bintang yang Bersinar di Layar Kini Tersandung Kasus Narkoba dan Menjalani Pemeriksaan Kesehatan
-
Ahmad Dhani Sebut Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise Bakal Jadi Pesta Terheboh, Calon Pengantin Sudah Deg-Degan
-
Ariel Tatum dan Chicco Jerikho Jalani Proses Pacaran Demi Akting Total di Film Perang Kota
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara