Matamata.com - El Rumi membagikan potretnya saat menghadiri acara pernikahan. Dia mengunggah foto sendiri sembari memegang buket bunga. Dengan mengenakan pakaian batik, ekspresi mantan Marsha Aruan ini pun tampak begitu sedih.
"Dapet lemparan bunga di nikahan kalau nggak ada pasangannya buat apa?" tulis El Rumi di Instagram pada Sabtu (12/2/2022).
Tidak menunggu lama, postingan itu segera menuai beragam komentar dari para netizen.
Baca Juga:
El Rumi Kondangan Sendirian Takut Ditanya Kapan Nikah, Komentar Maia Estianty Jleb Banget!
"Buat jadi dekorasi di studio le," komentar netizen. "Bismillah aku terima lamaran kamu atas izin mama papa," timpal netizen lain halu.
Namun begitu, ada komentar dari ibu El Rumi, Maia Estianty yang menuai perhatian. Bagaimana tidak, dia mengisyaratkan sang anak sudah punya pacar.
"Ada," ujar Maia Estianty.
Baca Juga:
Foto El Rumi Pamer Ketiak Diketawain Netizen: Kakak El Meresahkan
Melihat itu, netizen segera berbondong-bondong memberikan reaksinya.
"@maiaestiantyreal masih jadi secret ya bund haha," komentar netizen.
"@maiaestiantyreal siapa tuh bund pasangannya?" netizen makin penasaran.
Baca Juga:
El Rumi Joget sama Speaker di Malam Tahun Baru, Tissa Biani Nyindir
Fyi, El Rumi sempat merajut asmara cukup lama dengan Marsha Aruan. Semenjak putus dari sang artis, El Rumi sempat dikebarkan punya pacar di London. Namun itu tak pernah dipamerkannya. Dia selalu mengaku masih jomblo sempai sekarang.
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
El Rumi Nyoblos di TPS 025 Pondok Indah, Ini Harapannya untuk Gubenur Jakarta
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Terungkap! El Rumi Ternyata Mak Jomblang Hubungan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid
-
El Rumi Mendadak Couplean dengan Boiyen: Semoga Jodoh Ya Kalian
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya