Matamata.com - Doddy Sudrajat kembali disorot gegara dikira membelikan ponsel baru untuk Chika, tapi Mayang Tidak. Sebaliknya, Mayang justru diketahui memakai ponsel bekas sang adik.
Mengenai hal ini, Doddy Sudrajat sempat disindir oleh Feni Rose dan netizen. Beberapa menilai Doddy pilih kasih kepada dua anak gadisnya.
Chika pun buka suara atas tudingan miring tersebut. Lewat Instagram Story, ia menegaskan bahwa ponsel barunya bukan dibelikan Doddy Sudrajat, melainkan ayah kandungnya.
Baca Juga:
Desta Tetap Bikin Ngakak saat Nyanyi Lagu Sedih: Aura Pelawaknya Kencang Banget!
"Hp lama (ip 8+) dan Hp baru (ip 13) dari papa kandung," tulis Chika di Instagram Story, Kamis (17/2/2022).
Alasan Mayang memakai ponsel lama Chika ialah karena ia merasa sayang jika barang yang masih bagus tidak dipergunakan.
"Daripada hape aku yang lama enggak dipakai kan. Masa mau aku dekem bae, ih gelo ah sebal," kata Chika.
Baca Juga:
Baim Wong Bongkar Potret Lawas Raffi Ahmad, Sosok Marshanda Bikin Salfok
Dengan pernyataan itu, Chika balik bertanya kepada warganet, "Pilih kasihnya dimana ya?"
Sementara itu, Doddy Sudrajat sempat memberikan penjelasan saat wawancara dengan Feni Rose. Ia mengaku bukan tidak mau membelikan Mayang handphone. Namun bukan itu permintaan sang putri.
"Sebenernya Mayang enggak mau. Jadi, dia sayang punya Chika dia pake aja. Mayang yang minta enggak usah dibeliin," tegas Doddy Sudrajat di acara Rumpi Trans TV.
Baca Juga:
Ria Ricis Akrab dengan Chandrika Chika, Lucinta Luna Beri Wejangan
Berita Terkait
-
Hadiri Pernikahan Putri Katon Bagaskara, Ira Wibowo: Tidak Kuat Menahan Haru!
-
Wajah Dipuji Glowing dan Kayak Seumuran, Intip Serunya Pemain Ikatan Cinta Ngumpul
-
Nursyah Bikin Resah Masuk Geng Doddy Sudrajat, Konten 'Mundur Wir' Dinyinyiri: Gimana Perasaan Indah Permatasari?
-
Kokop Botol Equil di Restoran, Mayang Lucyana Auto Diceramahi Gegara Adab: Belajar Table Manner!
-
Candaan Garing Chandrika Chika Saat Menuju Tempat Rehabilitasi, Bikin Geleng-geleng Kepala
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas