Matamata.com - Melaney Ricardo dan Tyson Lynch bertemu lagi setelah cukup lama LDR (Long Distance Relationship). Lantas, apa sih alasan Melaney Ricardo LDR dengan suami?
Seperti diketahui, keputusan pasangan ini untuk LDR memunculkan isu kurang sedap. Yang sama sempat beredar kabar bahwa rumah tangga keduanya retak. Namun hal itu rupanya hanya gosip semata.
Melaney Ricardo tidak menepis adanya masalah. Sebab dalam berumah tangga, cekcok menjadi hal yang wajar. Tapi pada akhirnya Melaney Ricardo bersyukur. Rumah tangganya bisa bertahan hingga belasan tahun.
Baca Juga:
Nasib Sony Wakwaw Berubah Drastis, Kini Jual Gorengan dan Lepas Aset untuk Biaya Berobat
"Perkawinan mah sampai selesai selalu ada pembelajaran. Apalagi kami ini kan berbeda budaya, 12 tahun aja sudah Puji Tuhan Alhamdulillah lho," ujar Melaney Ricardo di acara Rumpi, Rabu (1/6/2022).
Saat Melaney Ricardo cukup diplomatis menjawab tudingan miring soal rumah tangganya, Tyson Lynch malah keceplosan membahas LDR.
"LDR, memang Melaney ingin ruang untuk dirinya sendiri, keluarga," kata Tyson Lynch.
Baca Juga:
Marcell Siahaan Tegas Bantah Tuduhan Pindah Agama gara-gara Istri: Kata Siapa?
Tapi hal itu tidak berlaku pada dirinya. Ketimbang harus berkomunikasi melalui WhatsApp maupun video call, bapak dua anak ini lebih suka bertemu.
"Ya, lebih bagus bersama. Itu (komunikasi secara LDR) baik untuk dia (Melaney)," ujar Tyson Lynch.
Feni Rose yang mendengar curhat Tyson Lynch menimpali, "Jadi kata Tyson itu permintaan elu Mel."
Baca Juga:
5 Film Populer Sonakshi Sinha yang Merayakan Ulang Tahun ke-35, Ada Dabangg dan Lootera
"Kan terbongkar akhirnya," timpal Melaney Ricardo sembari tertawa.
Tyson Lynch juga menjelaskan, alasannya ke Australia karena masalah keluarga. Orang tuanya membutuhkan kehadiran dirinya sehingga ia harus meninggalkan sementara istri dan anak-anak di Indonesia.
Baca Juga:
Nagita Slavina Pakai Heels Belasan Juta, Modelnya Bikin Khawatir: Ngeri Patah!
Berita Terkait
-
Melaney Ricardo Ogah Bandingkan Zakat, Akui Rajin Setor Perpuluhan karena Teladan Artis Ini
-
Akhirnya Kurnia Meiga Buka Suara soal Pernyataan Azhiera Adzka Fathir, Lengkapnya Begini
-
Aduh, Sombongnya Pernyataan Hard Gumay Bilang Gak Butuh Cewek Butuhnya Cuman Uang, Bikin Melaney Ricardo Syok: Gila!
-
Sempat ingin Pisah, Andhara Early Beberkan Masalah Rumah Tangganya dengan suami Berondong
-
Tangis Pecah! Cerita Mpok Atiek Ketakutan Didatangi Adiknya Lewat Mimpi: Disuruh Tobat karena Mau Dipanggil Tuhan
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya