Matamata.com - Ahmad Dhani dan Al Ghazali masuk ke arena pertandingan saat El Rumi dinyatakan menang TKO melawan Winson Reynaldi.
Menilik video yang beredar, Ahmad Dhani memeluk hangat El Rumi seraya merayakan kemenangan anak keduanya tersebut.
Ahmad Dhani mengaku bangga dengan kemenangan El Rumi atas Winson Reynaldi di ronde ketiga yang cukup dramatis.
Baca Juga:
Ngobrol Bareng, Celine Evangelista Soroti Ukuran Tangan El Rumi
"Membanggakan lah. Itu baru anaknya Ahmad Dhani," kata Ahmad Dhani ditilik dari YouTube Sambel Lalap pada Senin (13/6/2022).
Menurut mantan suami Maia Estianty tersebut, kemenangan El Rumi cukup dramatis lantaran sempat dibuat jatuh oleh Winson Reynaldi.
"Sebenernya fisiknya El kurang sehat, seminggu ini kan sakit. Kaget juga kok masih dilanjutkan pertandingannya," sambungnya.
Baca Juga:
El Rumi Ditanya Momen Berkesan Bareng Marsha Aruan, Jawabannya Bikin Lucinta Luna Syok
Selaras dengan Al Ghazali dan Ahmad Dhani, Dul Jaelani juga ikut terbawa euforia pertandingan sehingga sempat terpantik emosi.
"Mencoba tenang, tapi pas udah pertandingan berjalan tuh sulit untuk menahan emosi, sulit untuk enggak baper. Jadi, maklum kepancing emosi," tutur Dul Jaelani.
Dul Jaelani mengungkap, dirinya sudah yakin El Rumi akan memenangkan pertandingan adu jotos melawan Winson Reynaldi.
Baca Juga:
Dikecam usai Pakai Seragam Ormas saat Jumpa Pers Adu Jotos Lawan El Rumi, Winson Reynaldi Minta Maaf
"Saya sih pede ya dari awal," pungkasnya.
Perihal itu, sejumlah netizen ikut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"El baru pertama tinju, teknik bagus Winson," tulis seorang netizen, "El pernapasannya kuat, stamina bagus," kata netizen lain, "El pake taktik bertahan di awal nguras tenaga Winson," ucap netizen lainnya.
Baca Juga:
Lucinta Luna Meleyot Manja ke El Rumi, Auto Diketawain Marsha Aruan
Berita Terkait
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
El Rumi Nyoblos di TPS 025 Pondok Indah, Ini Harapannya untuk Gubenur Jakarta
-
Terungkap! El Rumi Ternyata Mak Jomblang Hubungan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid
-
El Rumi Mendadak Couplean dengan Boiyen: Semoga Jodoh Ya Kalian
-
Maia Estianty Bawa-bawa Ayat Al Quran Soal Hubungan Beda Agama El Rumi dan Eca Aura
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya