Matamata.com - Baru-baru ini beredar video viral berisi momen Rafathar jadi bahan ledekan suporter bola. Dalam unggahan itu, Rafathar nampak diledek satu stadion. Bagaimana tanggapan Nagita Slavina?
Rafathar diledek usai Rans Cilegon FC milik Raffi Ahmad kalah bertanding melawan Persija. Di momen itu, suporter Persija yang berada di dalam stadion menggemakan kalimat "Rafathar nangis Rafathar nangis" secara serempak.
Kejadian itu sampai ke telinga salah satu karyawan Rans Entertainment yang langsung menceritakannya kepada Nagita Slavina.
Baca Juga:
10 Momen Gender Reveal Kehamilan Syifa Adik Ayu Ting Ting, Hasilnya Bikin Umi Kalsum Lemas!
"Saya lagi sedih mba, bola kalah," kata karyawan bernama Haikal itu dalam vlog terbaru Rans Entertainment di YouTube yang dibagikan pada Senin (18/7/2022).
"Biasa kalah mah," sahut Nagita Slavina.
Barulah kemudian dia membahas soal Rafathar Malik Ahmad.
Baca Juga:
Putri Delina Terkesan Bangga Jadi yang Paling Ditakuti Sule: Nathalie Ambil Keputusan yang Tepat
"Cuma Rafathar dinyanyiin satu stadion," ungkapnya.
"Masa?" tanya Nagita Slavina.
"Rafathar nangis, Rafathar nangis," tutur karyawan tersebut menirukan video yang viral.
Baca Juga:
Ria Ricis Akhirnya Ungkap Perkiraan Tanggal Melahirkan, Kapan Ya?
Alih-alih kesal, Nagita Slavina justru menyikapi santai. Dia menyebut masalah ini tidak perlu dibesar-besarkan.
"Nggak apa-apa, kita berprogres soal itu. Nggak apa. Ini juga belum tentu semuanya langsung begitu. Santai saja. Makanya biarin saja, alhamdulillah anaknya nggak nangis," tandas istri Raffi Ahmad ini.
Berita Terkait
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Wow! Momen HUT Rayyanza yang ke-3, Nagita Slavina Hadiahi sang Putra Playground di Bintaro Xchange Mall 2
-
Gelar Jajarans 'Around The World', Nagita Slavina Suka Kuliner Ala Korea
-
Raffi Ahmad Raih Penghargaan 'Presenter Paling Ngetop': Terima Kasih Buat Nagita Slavina
-
Rayakan HUT Pernikahan ke-10, Raffi Ahmad Ingin Tambah Momongan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya