Matamata.com - Frans Faisal yang merupakan kakak dari Fuji mendadak menjadi perbincangan hangat setelah bikin TikTok bareng anak Sule dan Nathalie Holscher, Adzam Ardiansyah Sutisna.
Di situ, Frans Faisal terlihat sedang memangku baby Adzam. Dia pun tampak bergaya sesuai dengan iringan backsound-nya.
"Adzam gemes," tulisnya sebagai caption pada Sabtu (23/7/3033).
Baca Juga:
10 Outfit Rafathar yang Kelihatan Biasa Tapi Harganya Selangit, Ada Tas 15 Juta!
Tak lama diunggah, postingan itu langsung ramai komentar netizen. Mereka pun secara tiba-tiba menjodohkan Frans Faisal dengan Nathalie Holscher.
"Cocok jadi ayahnya Adzam nggak tuh," kata salah satu netizen.
"Dan di sinilah perjodohan dimulai," timpal lainnya.
Baca Juga:
Unggah Foto Bareng Song Joong-ki, Felicya Angelista Sukses Bikin Iri Banyak Orang!
"Mau komen cocok jadi ayahnya Adzam tapi sudah banyak netizen mewakilin," imbuh netizen lainnya.
"Sepertinya Adzam mendapatkan kasih sayang yang tulus dari calon ayah baru," tambah lainnya.
Seperti diketahui, Nathalie Holscher sendiri kini tengah dalam proses cerai dengan Sule. Kasus perceraian mereka ditangani Pengadilan Agama Cikarang.
Baca Juga:
Sarwendah Bagikan Momen Ruben Onsu Terbaring Lemah di Singapura, Mawar AFI Kirimkan Doa
Dalam gugatan perceraiannya, Nathalie Holscher menuntut cerai, hak asuh hingga nafkah anak. Mengingat Adzam Ardiansyah Sutisna kini tengah berada di bawa asuhan Nathalie Holscher.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Antusias Dukung Pariwisata Sidrap, Beri Masukan Tegas kepada Bupati Setelah Diminta Klarifikasi
-
Nathalie Holscher Dituding Harus Minta Maaf karena Video Saweran, Ini Jawabannya: Saya Salah di Mana?
-
Viral! Nathalie Holscher Terima Saweran Rp150 Juta, Warganet Akui Kesalahan dan Minta Maaf
-
Balik Nge-DJ, Nathalie Holscher Kumpulkan Uang Saweran: Kalau Masih Jadi Istri Sule Gak Perlu Kerja Malam-malam
-
Nathalie Holscher Bayar Security Rp800 Ribu, Jam Kerjanya Dipertanyakan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Istana Bagi Asisten Rumah Tangga: Inul Daratista Buka Fakta Soal Fasilitas Mewah Kamar dan Gaji Fantastis 12 ART
-
Ariel Tatum dan Happy Salma Pancarkan Pesona di Osaka: Rasanya Seperti Hidup dalam Cerita Dongeng
-
Pesona Memikat Tata Cahyani di Usia 50 Tahun: Rahasia Awet Muda dan Kebahagiaan Sang Mantan Istri Tommy Soeharto
-
Nathalie Holscher Antusias Dukung Pariwisata Sidrap, Beri Masukan Tegas kepada Bupati Setelah Diminta Klarifikasi
-
Prilly Latuconsina Tumpahkan Kebahagiaan, Rencana Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Akhirnya Terungkap