Matamata.com - Gus Samsudin menuduh Pesulap Merah cari panggung dengan membongkar trik perdukunan. Terkait tuduhan tersebut, Pesulap Merah memberikan tanggapan tegas.
Pesulap Merah mengaku tidak mencari panggung dengan apa yang dilakukan olehnya belakangan ini. Menurutnya, aksinya sekarang terlalu beresiko hanya untuk mencari panggung.
"Ya enggak, karena tujuan saya buat edukasi. Buat apa cari panggung kayak gini, karena risikonya terlalu besar kalau cari panggung doang," kata Pesulap Merah mengutip dari tayangan YouTube Cumicumi yang diunggah Kamis (11/8/2022).
Baca Juga:
10 Potret Transformasi Astrid Tiar dari Bayi sampai Jadi Ibu Dua Anak, Hot Mama Cantik Banget!
"Saya mending bikin konten, saya suruh orang pura-pura jadi dukung terus saya samperin, pura-pura tarung sakti sama dukun," ujar Pesulap Merah.
"Itu duitnya lebih banyak, penonton lebih banyak, lebih dihormati. Lah ngapain ngambil risiko sebesar ini kalau untuk cari panggung doang," imbuh Pesulap Merah melanjutkan.
Sementara itu, Pesulap Merah mengakui diundang beberapa televisi untuk dipertemukan dengan Gus Samsudin. Namun ia menolak karena di acara tv hanya untuk ngobrol. Marsel ingin ada pembuktian.
Baca Juga:
8 Potret Terbaru Bayi Tatan, Bikin Pangling tapi Tetap Gemesin!
"Memang ada beberapa televisi ingin pertemukan saya dengan Gus Samsudin. Cuma kata televisinya ngobrol-ngobrol aja, tabayun. Saya enggak mau lah, nanti dikira selama ini saya setingan," ujar Pesulap Merah.
Pesulap Merah ingin, bila bertemu Gus Samsudin untuk melakukan pembuktian. Karena di situ akan terungkap apakah teknik yang ditunjukkan Gus Samsudin dalam mengobati pasiennya betul gaib, atau hanya trik layaknya seorang pesulap.
"Maka dari itu saya minta dia bawa jimat kebalnya. Bawa orang yang dia percaya kalau itu kena santet. Transfer ke kelapa, saya buka, saya bongkar rahasianya. Atau gini, dia bawa jimat kebal, dia datang saya silet-silet," ucap Pesulap Merah.
Baca Juga:
Olahraga Bareng Bestie, Penampilan Nagita Slavina Bikin Salfok: Cantik Banget
Sementara itu, konflik Pesulap Merah dengan Gus Samsudin bermula ketika Pesulap Merah membongkar praktik penboatan Gus Samsudin yang ia anggap hanya trik atau tipuan layaknya seorang pesulap. Salah satunya, soal kelapa yang dibelah dan berisi paku.
Tak terima, Gus Samsudin menantang Pesulap Merah untuk datang ke padepokannya, Nur Dzat Sejati Desa Rejowinangun, Kecamatan Kademangan, Blitar, Jawa Timur. Namun ketika Pesuap Merah datang bersama timnya, mereka diusir oleh pengacara Gus Samsudin dan kades setempat.
Baca Juga:
11 Gaya Liburan Syahrini ke Jepang, Outfitnya Selalu Cetar!
Berita Terkait
-
Perjalanan Pahit Gus Samsudin Menuju Kesuksesan: Pernah Jadi Tukang Rongsok Hingga Sukses Dirikan Padepokan di Blitar
-
Cengar-cengir Ditanya Wartawan, Gus Samsudin Ngaku Senang Masuk Penjara: Ini Sudah Takdir Allah
-
Aliran Sesat Tukar Istri, Pesulap Merah Syukurin Gus Samsudin: Ini Manusia Laknat Berkostum Agama Parah Banget
-
Gus Samsudin Jadi Tersangka, Pesulap Merah Justru Ngomong Gini
-
Pesulap Merah Sebut Assalamualaikum Lebih Baik, Sentil Hevenu Shalom Aleichem di Al Zaytun: Mengarah Suatu Ajaran!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar