Matamata.com - Banyak cara dilakukan seorang anak untuk membahagiakan orangtua. Kebahagiaan itu dapat diwujudkan melalui materi maupun non materi.
Dengan kekayaan yang dipunya, seorang artis bisa membelikan apa pun keinginan orangtua. Salah satunya mobil yang menjadi pilihan beberapa artis berikut ini sebagai hadiah dalam berbagai momen spesial.
Siapa saja artis beri hadiah mobil untuk orangtua? Simak cerita mereka yuk!
Baca Juga:
Diminta Kolaborasi dengan Shah Rukh Khan, Penyanyi Pakistan Ini Ngakak: Susah!
1. Raffi Ahmad
Raffi Ahmad memberi hadiah mobil senilai Rp1,5 miliar untuk sang ibunda, Amy Qanita. Harga mobil Mercedes GLE 250d tersebut tentu bukan nilai yang besar bagi Raffi Ahmad sebagai 'Sultan Andara'.
2. Baim Wong
Baca Juga:
10 Momen Lamaran Kakak Lesti Kejora, Rizky Billar Tak Hadir
Sedangkan Baim Wong membeli mobil BMW 3201 keluaran tahun 2017 untuk orangtua. Dibeli secara cash, harga mobil hadiah untuk orangtua Baim Wong itu senilai Rp250 juta.
3. Rachel Vennya
Saat sang ibunda berulang tahun, Rachel Vennya membelikan mobil Alphard putih dengan harga sekitar Rp1 miliar. Hadiah itu tentu sepadan dengan perjuangan ibu Rachel sebagai orangtua tunggal.
Baca Juga:
DIajak Kawin oleh Fans, Reaksi Yunjin LE SSERAFIM Bikin Netizen Ngakak
4. Atta Halilintar
Bersama adik-adiknya, Atta Halilintar membeli mobil Mercedes Benz Sprinter A3 senilai Rp3,5 miliar. Atta dan adik-adiknya yang disebut Gen Halilintar memang dikenal amat berbakti pada kedua orangtuanya.
5. Rizky Febian
Baca Juga:
Kartika Putri Tak Ingin Tanggapi Lebih Lanjut Masalah Dokter Ricard Lee: Kan Cuman Mau Promosi!
Meski Sule mampu membelinya sendiri, Rizky Febian memberikan mobil sebagai permintaan maaf karena jarang pulang. Dengan popularitas sebagai salah satu penyanyi muda ternama, Rizky Febian bisa membelikan mobil BMW hitam dengan harga Rp1,5 miliar untuk Sule.
6. Siti Badriah
Siti Badriah dengan lagu hits "Lagi Syantik" membuat pundi-pundi rupiah terus mengucur deras ke rekeningnya. Sebagai ungkapan rasa syukur, wanita yang akrab disapa Sibad tersebut membelikan mobil mewah dan rumah untuk orangtuanya.
7. Verrell Bramasta
Hadiah mobil juga pernah diberikan Verrel Bramasta bersama Athalla Naufal sang adik untuk Ivan Fadilla Soedjoko. Verrell dan Athalla rupanya membelikan mobil Mercedes Benz untuk ayahnya tersebut.
8. Athalla Naufal
Bukan cuma sang ayah, Athalla Naufal juga membelikan hadiah mobil untuk ibunya. Athalla memberikan mobil Toyota Vellfire putih untuk Venna Melinda yang telah bercerai dari Ivan Fadilla 8 tahun silam.
9. Aurel Hermansyah
Aurel Hermansyah dan sang adik, Azriel Hermansyah, juga pernah memberikan hadiah mobil untuk orangtua. Mobil BMW X5 xDrive40i xLine diberikan Aurel dan Azriel untuk Anang Hermansyah serta ibu sambung mereka, Ashanty.
10. Farel Prayoga
Terakhir ada Farel Prayoga yang baru-baru ini viral karena menyanyikan lagu "Ojo Dibandingke" hingga diundang ke Istana Merdeka pada acara 17 Agustusan. Farel Prayoga lantas membelikan orangtuanya mobil dan membangun rumah sedikit demi sedikit sebagai wujud kesuksesannya sebagai penyanyi cilik.
Itu dia sederet artis beri hadiah mobil untuk orangtua. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Diduga Hamil, Mahalini Tak Boleh Naik Pesawat dan Pakai Heels
-
Bikin Nyesek, Tangisan Mahalini di Atas Panggung
-
Operasi Plastik Bareng Usai Menikah, Rizky Febian Dianggap Tak Bisa Bimbing Mahalini: Malah Ikutan
-
Penampilan Baru Mahalini dan Rizky Febian Di Acara DAcademy Bikin Pangling
-
Dikritik Ciri Khas Wanita Balinya Hilang, Terungkap Alasan Mahalini Oplas Hidung yang Bikin Wajahnya Berubah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas