Matamata.com - Pelatih vokal ajang pencarian bakat Indonesian Idol X, Indra Aziz turut berkomentar soal viralnya Keisya Levronka yang kerap gagal bawakan lagunya sendiri. Indra Aziz mengungkap alasan Keisya tidak mau menurunkan nada saat menyanyikan lagu berjudul Tak Ingin Usai.
Indra Aziz pun mengaku pernah memberikan saran pada Kesiya untuk menurunkan setengah nada demi menghidari hal yang tidak diinginkan.
"Saya zoom dengan Keisya untuk ngebahas soal itu. Salah satu masukan saya buat dia, saya sarankan gini, kalau memang misalkan suara kamu lagi enggak fit, atau karena keadaannya terlalu riskan, turunin aja setengah kuncinya ya," terang Indra seperti yang dikutip dari YouTube VokalPlus.
Baca Juga:
Roro Fitria Sakit Hati Benda Pusaka Ditertawakan Suami: Merawat Tanpa Diritualkan Lagi
Sayang saran sang pelatih tidak didengar oleh Keisya. Indra mengaku penyanyi 19 tahun itu percaya kalau dia mampu mengatasi hal tersebut.
"Dia (Keisya) nggak mau. Kenapa? Karena satu, dia percaya bahwa dia pasti bisa mengatasi masalah ini. Yang kedua, dia tidak ingin mengecewakan fans-nya. Fans-nya itu begitu percaya sama dia, udah menaruh kepercayaan, kok dia malah turunin kuncinya," jelas Indra.
Bagi Indra menurunkan setengah nada merupakan solusi yang paling ampuh. Apa lagi hal tersebut tidak akan merusak lagu yang dibawakannya.
Baca Juga:
5 Film Adaptasi Komik Indonesia, Terbaru Siksa Neraka
"Kalau menurut saya pribadi, itu nggak apa-apa, nggak akan merusak lagunya. Tapi dia nggak mau. Dia ingin membuktikan ke diri sendiri dan ke fans-nya bahwa dia bisa," terang Indra.
Berita Terkait
-
Netizen Protes Aaliyah Massaid Jadi Bridesmaid Mahalini, Lyodra Ginting Muncul di Acara Resepsi
-
Ucap 'Tuhan Yesus' Disambung 'Astaghfirullah', Keisya Levronka Ditegur Mahalini: Kamu Nanti Viral Lagi Loh
-
Viral Video Keisya Levronka Nangis di Konser Mahalini, Hubungan Keduanya Terungkap
-
Barbie Kumalasari Pede Nyanyi Lagu Keisya Levronka, Nada Tingginya Dikritik: Kaya Suara Ehsan Digelitiki Pulu-pulu
-
Keisya Levronka Nyanyi Lagu Dangdut, Suaranya Auto Dipuji: Cocok Jadi Penyanyi Dangdut Koplo
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar