Matamata.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari komika Mamat Alkatiri. Gara-gara penampilannya, Mamat Alkatiri dilaporkan ke polisi oleh anggota Komisi I DPR-RI Hillary Brigitta Lasut.
Laporan atas Mamat Alkatiri disampaikan ke Polda Metro Jaya, Jakarta. Hillary Brigitta Lasut rupanya mempermasalahkan materi roasting yang disampailan oleh Mamat dalam sebuah acara talkshow pada 1 Oktober 2022.
Baca Juga:
Diam-diam Telepon Raffi Ahmad, Sikap Baim Wong saat Butuh Teman Dicibir: Cerdik Banget
Semula, Hillary Brigitta Lasut tidak mempermasalahkan aksi roasting Mamat Alkatiri. Ia masih menganggapnya sebagai hiburan semata.
Namun situasi berubah setelah Mamat Alkatiri dianggap mengeluarkan kata-kata tidak pantas di tengah aksi roasting terhadap Hillary Brigitta Lasut.
"Dalam roasting tersebut terlapor menggunakan kata yang kurang sopan seperti kata 'tai' dan 'goblok'," lanjut keterangan dalam laporan tersebut.
Hillary Brigitta Lasut yang tersinggung dengan kata-kata Mamat Alkatiri kemudian membuat laporan polisi ke Polda Metro Jaya pada 3 Oktober 2022.
Terlihat dalam berkas laporan yang beredar, Hillary Brigitta Lasut membuat laporan lewat kuasa hukumnya Muhammad Fauzan Rahawarin dengan nomor register LP/B/5054/X/2022/SPKT/POLDA METRO JAYA.
Atas aksi roasting yang dianggap menyinggung Hillary Brigitta Lasut, Mamat Alkatiri dikenakan Pasal 310 KUHP atas dugaan pencemaran nama baik. (Adiyoga Priyambodo)
Baca Juga:
4 Rekomendasi Film Indonesia Terbaik yang Penuh Pertarungan
Berita Terkait
-
Balas usai Sebut Dirinya Buta, Ini Doa Adul buat Panji Pragiwaksono
-
Langsung Cipok Suami saat Masih PDKT, Kiky Saputri Dicap Binal
-
Marak Artis Selingkuh, Kiky Saputri Yakin Suami Setia
-
Istri Positif Narkoba, Bintang Emon Colek BNN: Alca Kena Pergaulan Bebas, Tolong Dibina Pak!
-
Keluarga Ungkap Menu Lebaran yang Diminta Babe Cabiita Sebelum Meninggal: Kami Sudah Siapkan Bumbu-bumbu
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya