
Namun netizen justru dibuat salah fokus dengan penampilan Arya Saloka yang menurut mereka tak setampan ketika menjadi Aldebaran di Sinetron Ikatan Cinta.
"Arya kebanting sama Luna," komentar netizen. "Arya Saloka kaya belum mandi," tambah netizen.
"Luna seperti jalan sama supirnya, makin lama auranya gelap," ledek lainnya.
"Kok Arya jadi gitu, waktu jadi Aldebaran bening," netizen membandingkan.
Sekilas tentang profil Arya Saloka. Pria bernama lengkap Arya Saloka Yuda Prawira Suryowilogo lahir di Bali pada 27 Juni 1991.
Selama ini aktif menjadi aktor dan wira-wiri dari FTV, film hingga sinetron. Namanya kembali melambung sejak berperan sebagai Aldebaran di sinetron Ikatan Cinta.
Sayangnya gara-gara sinetron itu, rumah tangganya dengan Putri Anne yang sudah dibangun sejak 6 Agustus 2017 disebut sudah berakhir.
Arya Saloka dituding sudah berselingkuh dengan lawan mainnya di Ikatan Cinta, Amanda Manopo. Video mesra Arya dan Amanda yang bukan adegan sinetron tersebar di media sosial.
Berita Terkait
-
Dibalik Rencana Pernikahan di Bali, Maxime Bouttier Akui Sempat Dapat Ancaman dari Kakak Luna Maya
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Resmi Urus Surat Nikah di KUA Mampang, Isyaratkan Pernikahan Makin Dekat
-
Jadi 'Gundik' Luna Maya Ngaku Bangga: Sebagai Nyai RK, Aku Senang
-
Semakin Dekat Hari Bahagia, Rossa Terima Undangan Nikah dan Luna Maya Gelar Bridal Shower di Shanghai
-
Prilly Latuconsina Tumpahkan Kebahagiaan, Rencana Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Akhirnya Terungkap
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Dibalik Rencana Pernikahan di Bali, Maxime Bouttier Akui Sempat Dapat Ancaman dari Kakak Luna Maya
-
Meriam Bellina Ungkap Rahasia Karier dan Pilihan Hidup Tanpa Manajer: Saya Lebih Nyaman Mandiri
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Resmi Urus Surat Nikah di KUA Mampang, Isyaratkan Pernikahan Makin Dekat
-
Ternyata Bukan Agama Resmi, Gading Marten Akui Keyakinannya Berbeda dari Kebanyakan Orang Indonesia
-
Olla Ramlan Tegas Tak Setuju Anak Nikah Muda: Pendidikan Dulu, Soal Jodoh Bisa Nanti