Krystal f(x) (Instagram/@ocn_original)

Selain kemampuan vokalnya yang keren, Suzy juga berbakat dalam dunia akting. Sejumlah drama Korea yang ia bintangi selalu sukses yaitu Dream High, While You Were Sleeping hingga Vagabond. Suzy bahkan menjadi pemain utama di beberapa drama yang ia bintangi.

3. Yoona SNSD

Yoona SNSD debut solo (Instagram/@smtown)

Visual Yoona SNSD juga menarik para sutradara untuk menjadikannya seorang aktris terkenal. Sukses menjadi seorang idol, tak membuat Yoona puas dengan pencapaiannya.

Ia mencoba terjun ke dunia akting hingga terbilang sukses membintangi sejumlah drama Korea. Salah satu dramanya yang terkenal adalah The K2 di mana Yoona beradu akting dengan si tampan Ji Chang Wook.

4. Sungjae BTOB

Yook Sungjae BTOB (Soompi)

Sungjae BTOB adalah salah satu idol K-Pop yang sering membintangi drama Korea. Tak diragukan lagi, akting Sungjae memang sangat keren.

Bahkan pria 25 tahun itu kerap beradu akting dengan aktor dan aktris senior yang dramanya bisa dikatakan sukses dipasaran. Contohnya drama Korea Goblin, School 2015 dan yang baru saja ia bintangi yaitu Mystic Pop-up Bar.

5. Krystal f(x)

Load More