Matamata.com - Para member FIFTY FIFTY uang terdiri dari Keena FIFTY FIFTY, Saena FIFTY FIFTY, Sio FIFTY FIFTY, dan Aran FIFTY FIFTY mengajukan gugatan atas CEO ATTRAKT, Jeon Hong Joon ke kantor polisi Gangnam Seoul.
Jeon Hong Joong dituding melanggar kepercayaan dengan menggunakan uang muka yang awalnya diterima Star Crew Entertainment dari distributor album mereka untuk pengeluaran yang tidak diketahui.
“Terungkap bahwa CEO Jeon Hong Joon menggunakan uang muka yang awalnya diterima Star Crew Entertainment dari distributor album mereka untuk pengeluaran yang tidak diketahui, kemudian secara nominal memasukkannya ke dalam biaya investasi girl group, yang berarti bahwa ATTRAKT menanggung kewajiban keuangan dari pembayaran uang muka tersebut, dan Pendapatan musik dan album digital FIFTY FIFTY digunakan untuk melunasi hutang ini,” pernyataan dari Barun, firma hukum FIFTY FIFTY, dilansir dari Naver pada Jumat, (18/08/2023).
Disebutkan sampai saat ini, CEO Attrakt disebut meremehkan permintaan FIFTY FIFTY untuk menangguhkan validitas kontrak. Jeong Hoong Joon juga disebut melakukan penggelapan dan kesalahan akuntansi.
“Hingga saat ini, agensi secara konsisten menghindari tanggung jawab dengan meremehkan permintaan FIFTY FIFTY untuk disposisi sementara, sebagai keluhan tentang pembayaran pendapatan mereka. Namun, (keluhan) anggota FIFTY FIFTY tentang 'keterlambatan agensi dalam memberikan pernyataan tentang pendapatan mereka, pendapatan yang hilang, dan pelanggaran kewajiban penyelesaian mereka' lebih dari sekadar keluhan,” kata sang kuasa hukum.
“Oleh karena itu, selama CEO Jong Hong Joon, yang telah melakukan pelanggaran kepercayaan melalui penggelapan dan kesalahan dalam akuntansi keuangan, tetap bertanggung jawab atas ATTRAKT, mereka tidak dapat lagi mempertahankan kontrak eksklusif dengan agensi mereka, ATTRAKT,” pungkas firma hukum member FIFTY FIFTY.
Baca Juga:
Mayang Ketawa-ketiwi Hormat Bendera Sambil Rebahan, Gercep Disemprot: Bisa Dipolisikan Gak Sih?
Berita Terkait
-
FIFTY FIFTY Diadu Domba Dengan Atrrakt, Dispatch Ungkap Pelaku Sebenarnya Yang Membuang Makanan
-
Berkonflik dengan Agensi, FIFTY FIFTY Batal Syuting MV untuk Soundtrack Film Barbie
-
Selamat! FIFTY FIFTY Berhasil Isi Soundtrack Film Barbie
-
Lirik Lagu Cupid - Fifty Fifty, Viral di TikTok
-
Lirik Lagu Cupid - Fifty Fifty, Viral di TikTok
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!
-
7 Adu Peran Pemain Drama Dare to Love Me, Rom-Com Anyar L INFINITE dan Lee Yoo Young
-
8 Adu Gaya Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo di Chief Detective 1958, Dua Detektif Pemula yang Tampan