Matamata.com - Pelawak Entis Sutisna atau yang kerap disapa Sule adalah salah satu potret komedian Indonesia yang sukses karena kerja keras dan prestasi.
Karier Sule melambung seiring dengan kerja kerasnya dalam dunia hiburan tanah air. Dimulai dari audisi pelawak API 2004, Sule kemudian mengisi beberapa program acara di televisi.
Salah satu program yang sukses dibawakan artis berambut gondrong ini adalah Opera Van java atau OVJ. Bersama Parto, Nunung, Azis Gagap dan Andre Taulany, Sule berhasil merebut hati penonton dengan banyolan-banyolan spontannya.
Kini, Sule kerap mengisi acara lawak di salah satu stasiun televisi swasta yang bertajuk Ini Talkshow bersama rekan seperjuangannya, Andre Taulany.
Kerap membawakan acara talkshow yang dibalut komedi membuat Sule sedikit banyak sering bersinggungan dengan wanita-wanita cantik. Yup, wanita cantik dihadirkan dalam acara tersebut sebagai Co-Host ataupun sebagai sinden dalam program OVJ.
Siapa sajakah wanita cantik yang kerap dekat dengan Sule dalam lingkungan kerja tersebut? Berikut MataMata.com rangkum dari berbagai sumber.
Nunung
Nama komedian Nunung tidak bisa dipisahkan dari sosok Sule. Dalam beberapa program acara, keduanya kerap bergabung dengan Parto dan Andre dalam mengisi program acara lawak.
Nunung/instagram @triretnoprayudati_nunung
Angel Karamoy
Artis cantik ini kerap menemani Sule dalam acara Ini Talkshow saat Sahur selama bulan puasa. Angel memerankan sosok Asisten Rumah Tangga.
Angel Karamoy/instagram @realangelkaramoy
Sahila Hisyam
Sahila memerankan sosok Asisten Rumah Tangga dan teman sekampung Neng Maya (Maya Septha) selama Maya cuti di beberapa episode periode Februari-April 2016.
Sahila Hisyam/instagram @sahilahisyam
Maya Septha
Maya memerankan Neng Maya, yaitu seorang sebagai Asisten Rumah Tangga (ART) dala program Ini Talkshow.
Maya Septha/instagram @mayaseptha7
Haruka Nakagawa
Member JKT48 ini memerankan keponakan Sule di beberapa episode program Ini Talkshow.
Haruka Nakagawa/instagram @haruuuu_chan
Dewi Gita
Istri musisi Arman Maulana ini kerap muncul sebagai sinden dalam acara Opera Van java yang dibawakan oleh Sule beberapa tahun yang lalu.
Dewi Gita/instagram @dewigita01
Gisella Anatasia
Penyanyi cantik jebolan ajang pencarian bakat ini juga kerap terlibat kerjasama dengan Sule dalam program OVJ sebagai sinden.
Gisella Anatasia/instagram @gisel_la
Winda Viska Ria
Sosok cantik ini juga salah satu sinden andalan dalam program OVJ.
Winda Viska Ria/instagram @winda_viska
Sri Rizki Nuryulianti
Sama seperti Winda, sosok ini juga kerap muncul sebagai sinden OVJ.
Sri Rizki Nuryulianti/instagram @kikijuliar
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Betah Menjomblo, Ini Penyebabnya
-
Viral! Nathalie Holscher Terima Saweran Rp150 Juta, Warganet Akui Kesalahan dan Minta Maaf
-
Waduh! Sule Jawab Cibiran Netizen soal Cucu Pertama Lahir Lebih Cepat
-
Mahalini Lahirkan Bayi Perempuan Diberinama Zairee Selina Quinlyn Kareema Febian
-
Mahalini Dikabarkan Hamil Anak Pertama, Sule Ingin Cucu Laki-laki
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya