Matamata.com - Aksi para pemain film Avengers: Infinity War tidak akan sukses tanpa bantuan para stuntman profesional.
Berkat para stuntman, adegan-adengan berbahaya yang dilakukan oleh Thor (Chris Hemsworth), Iron Man (Robert Downey, Jr.) dan lainnya menjadi sempurna.
Stuntman atau Pemeran pengganti merupakan seseorang yang menggantikan para pemain inti atau aktor pun aktris utama dalam suatu adegan berbahaya.
Keberadaan para stuntman ini sering luput dari perhatian para penonton. Mereka hanya fokus pada aksi para pemain inti. Padahal, adegan-adegan berbahaya yang keren itu juga dibantu oleh stuntman.
Tapi memang begitu adanya, para stuntman ditakdirkan untuk berperan tanpa dikenal rupanya.
Meski begitu, para pemain Avengers: Infinity War termasuk dekat dengan para stuntman-nya. Bagaimanapun, para stuntman ini sudah membantu mereka menyukseskan Avengers: Infinity War.
Kalau kalian ini tahu bagaimana wajah dari para stuntman pemain Avengers: Infinity War, berikut Matamata.com berikan potret para pemain Avengers bersama stuntman-nya.
1. Captain America
Instagram @avengersassemble_tr
2. Thor
Instagram @avengersassemble_tr
3. Loki
Instagram @avengersassemble_tr
4. Spiderman
Instagram @avengersassemble_tr
5. Dr. Bruce Banner
Instagram @avengersassemble_tr
6. Peter Quill/Star-Lord
Instagram @avengersassemble_tr
7. Gamora
Instagram @avengersassemble_tr
8. Drax the Destroyer
Instagram @avengersassemble_tr
9. Bucky Barnes/Winter Soldier
Instagram @avengersassemble_tr
Matamata.com/Uni Irmagani
Berita Terkait
-
Suami Siti Badriah 'Shock' Nekat Lakukan Adegan Berbahaya Tanpa Stuntman
-
Perankan Adegan Bahaya Sendiri, Aamir Khan Ngaku Hampir Ketabrak Kereta: Saya Kapok
-
Sinopsis Extraction 2, Film Anyar Chris Hemsworth yang Baru Tayang di Netflix
-
Profil Natalie Portman, Aktris Film Thor yang Diselingkuhi Suami
-
Profil Ray Stevenson, Pemeran Volstagg dalam Film Thor yang Baru Wafat
Terpopuler
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya