Matamata.com - Berbicara tentang pernikahan, terkadang membuat pusing karena biayanya yang mahal. Belum lagi melakukan foto prewedding yang tak kalah memakan biaya yang cukup tinggi.
Tapi jangan khawatir, bagi kalian yang ingin melakukan foto prewedding namun low budget, kalian bisa mengikuti cara pasangan selebriti Indonesia ini.
Mereka melakukan foto prewedding dengan cara-cara yang simple.
Malah bisa di bilang jauh dari kata ribet. Hanya bermodalkan gaya, ekspresi dan properti kecil-kecilan seperti kacamata, payung dan lainnya.
Nah, tak perlu berlama-lama langsung saja Matamata.com berikan ulasannya pada kalian.
1. Junior Liem dan Putri Titian
Hanya bermodalkan kemeja kembar warna putih sudah bisa menjadi outfit foto prewedding.
Kalian hanya bermain pada asal berwana. Cukup berkesan dan tidak ribet.
2. Sezha Idris dan Surya Ibrahim
Sezha Idris dan Surya Ibrahim menikah pada 2017 lalu.
Mereka melakukan foto prewedding tanpa properti yang berlebihan.
Hanya bermodalkan gaun dan makeup, mereka memilih danau yang sudah ada perahu-perahu sebagai properti.
Jadi tak perlu membawa barang-barang sendiri.
3. Tarra Budiman dan Gya Sadiqah
Foto prewedding pasangan Tarra Budiman dan Gya Sadiqah juga simpel banget.
Cukup bermodalkan kain etnik dan bergaya di alam terbuka, sudah menjai foto prewedding yang epic.
Pasangan yang menikah pada 2016 lalu kini tengah sibuk-sibuknya mengurus bayi pertama mereka.
Saat melakukan foto prewedding, Franda dan Samuel hanya bermodalkan padang ilalang dan cahaya senja.
Tidak ada properti sama sekali di foto ini, hanya bermodalkan pose mesra.
5. Dion Wiyoko dan Fiona Anthony
Pasangan ini menikah pada 2017 lalu. Dion Wiyoko termasuk artis yang tak suka mengumbar kemesraan di media sosial.
Jika ada, itu tidak sebanyak artis-artis yang gemar memamerkan kemesraan.
Konsep foto prewedding ala Dion Wiyoko ini bisa kalian tiru.
Bermodalkan bangunan tua dan pose mesra, kalian akan mendapatkan hasil yang klasik.
Tag
Berita Terkait
-
Beby Tsabina Unggah Foto Prewedding di Korea Selatan: Emang Boleh Segemes Ini!
-
Meriahkan 'National Couple Day', Thariq Halilintar Malah Spill Foto Prewed?
-
Luna Maya Dan Maxime Bouttier Go Public, Aming Sentil Soal Foto Prewedding
-
Dirahasiakan Selama Enam Bulan, Ini 8 Potret Prewedding Hanggini dan Luthfi Aulia
-
Angga Wijaya Mantan Depe Pamer Foto Buku Nikah, Saipul Jamil Bereaksi
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya