Matamata.com - Generasi 90-an pasti nggak asing dengan grup musik M2M, bukan?
M2M beranggotakan dua orang wanita asal Norwegia, Marit Larsen dan Marion Raven.
Lagu-lagu mereka begitu melekat erat hingga kini di telinga dan ingatan penggemar, termasuk penikmat musik mereka dari Indonesia.
Baca Juga:
Regina Poetiray Isi Posisi Vokalis di Band Geisha
Dari lagu-lagu M2M, mana yang menjadi favoritmu?
The Day You Went Away, Mirror Mirror, Everything You Do atau yang mana nih?
Marit Larsen dan Marion Raven sudah sejak dekat mereka berusia lima tahun.
Baca Juga:
Amini Saran Nikah, Naufal Samudra Siap Nikahi Jennifer Coppen?
Sejak saat itu mereka bermusik bersama. Dan ketika usia kanak-kanak, mereka bersama teman-temannya yang lain, membentuk band bernama Hubba Bubba.
Hubba Bubba diambil dari nama permen favorit mereka. Sayangnya, satu persatu hengkang, hingga menyisakan Marit Larsen dan Marion Raven.
Pada 1996, keduanya merilis album anak-anak berbahasa Norwegia. Tahun 1998, mereka mendapat kontrak rekaman dunia dengan label Amerika Serikat, Atlantic Record.
Baca Juga:
Intip Keseruan Via Vallen Nonton Semi Final Piala Dunia 2018
Lalu mereka merilis single pertama pada 1999 bertajuk Don't Say You Love Me dan berhasil secara komersial.
Pada tahun 2002, M2M bubar. Marit Larsen dan Marion Raven memilih untuk bersolo karir.
Sejak saat itu, keduanya tak lagi terdengar kabarnya. Lagu-lagu solo mereka pun tidak sesukses saat masih tergabung dalam M2M.
Setelah 16 tahun berlalu, kira-kira seperti apa rupa mereka sekarang, ya?
Berikut Matamata.com berikan potret Marit Larsen dan Marion Raven.
1. Marit Larsen, dari dulu hingga sekarang memiliki rambut pendek sebahu.
2. Saat masih tergabung dalam M2M, Marit Larsen juga berambut pendek.
3. Demi apa, Marit Larsen awet muda banget. Usianya kini 35 tahun.
4. Meski popularitasnya tak secemerlang saat masih tergabung dalam M2M, Marit Larsen tetap berkarya.
5. Album terbarunya rilis pada 2016 bertajuk Joni Was Right.
6. Marion Raven, rekan M2M Marit Larsen dengan ciri khas rambut panjang saat itu.
7. Jika Marit Larsen dulunya khas berambut pendek, rambut Marion Raven dengan khas rambut panjang. Bahkan hingga saat ini.
8. Sama halnya dengan rekan duonya, Marion Raven, masih tetap awet muda. Usianya selisi satu tahun dari Marit Larsen, yakni 34 tahun.
9. Hingga saat ini Marion Raven juga masih aktif bermusik.
10. Selain bermusik, Marion Raven juga menulis lagu.
Berita Terkait
-
Beredar Video Jordi Onsu Bilang Jijik, Benarkah Ditujukan ke Betrand Peto? Simak Faktanya!
-
Diduga Alami Depresi, Sandra Dewi Tiba-tiba Lakukan Hal yang Dianggap Kurang Elok dan Tak Pantas
-
Baca Buku Karya Penulis Israel, Zara Diperingatkan Netizen: Bikin Sesat, Kudu Kuat Iman!
-
Lily Anak Adopsi Raffi Ahmad dan Nagita Punya Akun Penggemar di Instagram, Segini Jumlah Followernya
-
Kasus Pelecehan Seksual Dijadikan Bahan Candaan, Ivan Gunawan Minta Maaf: Ini Kesalahan Besar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan
-
Menggandeng Astra, Warga Katulampa Bangun Wisata Alam untuk Pertumbuhan Ekonomi dan Lingkungan
-
Jakarta Doodle Fest Art School Roadshow Dukung Mahasiswa Kembangkan Karya!
-
Apa itu VPN dan Manfaatnya untuk Keamanan Online