Matamata.com - Kalangan selebriti Tanah Air datang dari berbagai kalangan. Artis keturunan Belanda misalnya.
Tampaknya, artis Indonesia tak hanya dari keturunan negara yang itu-itu saja. Dari keturunan yang beragam ini, membuat dunia entertainment semakin variatif.
Indonesia juga memiliki artis keturunan Jepang. Tapi tak semua wajah artis keturunan Jepang ini punya khas yang Jepang banget.
Malah ada yang wajahnya bule banget. Berikut Matamata.com berikan daftarnya.
1. Yuki Kato
Dari namanya saja kita sudah bisa menebaknya. Yuki Kato adalah artis keturunan asli Jepang.
Ayahnya asli orang Jepang, bernama Takeshi Kato. Ayah Yuki Kato berkewarganegaraan Jepang, sementara Yuki Kato tetap WNI.
2. Claudy Putri
Dari wajahnya sudah ada sentuhan oriental. Selain keturunan Jepang, Claudy Putri juga memiliki darah Jawa, tepatnya Surabaya dari sang bunda.
3. Ayana Shahab
Baca Juga
Dilihat dari namanya, siapa sangka jika member JKT48 ini keturunan Jepang?
Darah Jepang ia dapat dari sang ibu, Naomi Hatoyama. Ayana Shahab sendiri lahir di Osaka, pada 3 Juni 1997.
4. Amour Mico
Penyanyi sekaligus disc jockey ini punya darah Jepang. Member grup idol A Better Chance ini juga lahir dan populer di Jepang.
Siapa sangka Michelle Ziudith ini keturunan Jepang? Kemungkinan ia akan disangka berdarah bule barat dari pada bule oriental.
Selain memiliki darah Jepang, Michelle Ziudith juga keturunan Jawa dan belanda.
Tag
Berita Terkait
-
Michelle Ziudith Berpasangan Mesra dengan Rio Dewanto di Sinetron 'Jejak Duka Diandra'
-
Menegangkan! Michelle Ziudith dan Taskya Namya Adu Chemistry di Film 'Alas Roban'
-
Penuh Tantangan! Michelle Ziudith Datangi Gereja, Demi Dalami Peran di Film 'Jangan Panggil Mama Kafir'
-
Terungkap! Film 'Jangan Panggil Mama Kafir', Bikin Michelle Ziudith Kenang Cinta Beda Agama
-
Michelle Ziudith hingga Arbani Yasiz Temani Perjalanan Spiritual di Assalamualaikum Baitullah, Sedang Tayang di Bioskop
Terpopuler
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya