Matamata.com - Pesinden tanah air, Soimah terlihat merayakan ulang tahun putra sulungnya, Aksa Uyun Dananjaya yang ke-16 pada hari Selasa dini hari (7/5).
Walau tak terjun di dunia entertainment, namun putra pasangan Soimah dan Koko ini punya gaya yang kece abis loh.
Tak kalah dari artis milenial, lihat yuk 5 potret putra sulung Soimah yang kece abis!
1. Mirror selfie
Wah putra sulung Soimah kali ini mirror selfie bak anak milenial jaman sekarang.
2. Gaya kece
Gaya berbusana putra sulung Soimah ini kece abis loh. Sweatshirt hitam celana hitam waist bag dan sneakers Vans, kece kan?
3. Anak motor
Putra sulung Soimah ini anak motor juga loh.. Makin keren kan?
4. Bareng ayah dan adik
Nah, di antara lelaki-lelaki di sisi Soimah, siapa yang paling kece nih?
5. Saat ulang tahun
Potret ini diambil saat momen perayaan ulang tahun Aksa Uyun Dananjaya nih, sayang adik juga ternyata.
Gimana, kece abis kan putra sulung Soimah?
Berita Terkait
-
Dipinang 3 Parpol Besar, Soimah Jawab Kabar Maju Pilbup Bantul: Banyak yang Menginginkan
-
Mohon Doa, Wajah Ivan Gunawan Bonyok Penuh Luka
-
Soimah Ternyata Bisa Bantu Orang Kesurupan Auto Sadar: Aku Nggak Punya Ilmu, Semua yang Pernah Aku Lihat, Aku Praktekin
-
Sombong Dulu, Soimah Pilih Liburan ke Luar Negeri daripada Indonesia: Lebih Aman, Pernah Diusir dari Mall
-
Hiburan Soimah Cuma Tanaman, Sampai Diajak Ngomong: Itu Kebahagiaan Tersendiri daripada Ngumpul Gosip
Terpopuler
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
OTT Perdana 2026: KPK Tetapkan Kepala KPP Madya Jakut dan 4 Orang Tersangka Suap
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional