Matamata.com - Prilly Latuconsina memang artis muda multitalenta. Nama perempuan kelahiran Tangerang, 15 Oktober 1996 ini semakin melejit usai bermain dengan Aliando Syarief dalam sinetron Ganteng Ganteng Serigala.
Bukan hanya jago main sinetron, berkat kelihaiannya dalam berakting, kini kekasih Maxime Bouttier ini telah banyak menerima tawaran bermain film layar lebar.
Memiliki bakat segudang, Prilly Latuconsina ini juga dikenal berbakat dalam membawakan acara nih guys. Oh iya, di tengah kesibukannya sebagai artis ternyata Prilly Latuconsina ini punya hobi kulineran lho.
Saat traveling, Prilly Latuconsina bahkan kerap mengunggah foto-fotonya ketika berburu kuliner.
Wah, seperti apa ya keseruan Prilly Latuconsina berwisata kuliner?
Kalau begitu, yuk intip momen kulineran Prilly Latuconsina berikut ini.
1. Ngopi di London
Sambil jalan-jalan tak lupa Prilly Latuconsina menikmati segelas kopi nih di London supaya tubuh jadi lebih segar.
2. Seafood di Bali
Yum, liburan ke Bali Prilly Latuconsina juga sempat berburu kuliner seafood nih guys.
3. Ayam Goreng di Milan
Anti gengsi, begini aksi Prilly Latuconsina makan ayam goreng di pinggir jalanan Milan.
4. Gelato I'm In Love
Masih di Milan, Prilly Latuconsina lanjut berburu kuliner gelato nan lezat nih, duh senangnya.
5. Burger di California
Tak kalah seru, begini momen Prilly Latuconsina saat menikmati satu porsi burger di California.
GuideKu.com/Arendya Nariswari
Tag
Berita Terkait
-
Prilly Latuconsina Tak Mau Asal-asalan, Perankan Risa di Film 'Danur: The Last Chapter'
-
Pacar atau Mantan? Antara Maxime Bouttier atau Jourdy Pranata, Pilihan Enzy Storia di Film Yakin Nikah
-
Bersiap Senyum-senyum Sendiri! Film 'Yakin Nikah' Resmi Tayang, Jadi Momen Kembalinya Film Romantic Comedy Menggemaskan
-
Screening Film 'Yakin Nikah?' di Jogja: Bikin Penonton Baper dan Terhanyut dalam Cinta Segitiga
-
Dibintangi Enzy Storia dan Maxime Bouttier, Film 'Yakin Nikah' Miliki Fakta Menarik
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya