Matamata.com - Ada yang menarik nih dari Rina Nose dan pacarnya, Josscy Vallazza Aartsen, saat liburan ke Belanda.
Kali ini bukan soal kemesraan mereka tetapi makanan yang Rina Nose masak sendiri. Yap, jauh-jauh ke Belanda, Rina Nose masak jengkol untuk sang pacar.
Rina memang sengaja ingin memasak jengkol dan mengetes apakah pacarnya doyan jengkol.
Untungnya, niat Rina Nose untuk masak jengkol di Belanda pun terkabul. Karena di negara itu menjual jengkol dan rempah-rempah khas Indonesia.
Rina Nose pun membagikan video saat memasak jengkol bersama pacarnya di channel YouTube Rina Josscy.
Lucunya saat Rina Nose membuka rendaman jengkol, Josscy langsung buru-buru mengambil penjepit untuk menjepit hidungnya. Ini karena dia tak tahan dengan baunya.
Walaupun lama-lama pacar sekaligus tunangan Rina Nose ini mulai terbiasa dan melepas penjepit dari hidungnya.
Apakah Josscy memakan jengkol balado buatan Rina Nose?
Ya, pada akhirnya Josscy mengaku menyukai jengkol yang dimasak Rina Nose. Menurut pria yang berprofesi sebagai sutradara ini jengkol masakan Rina justru terasa seperti kentang.
Rina pun girang karena mendapatkan kecupan dari sang pacar. Yang artinya, ia telah berhasil membuat masakan enak untuk Josscy.
Berita Terkait
-
Bertabur Bintang, 'Anugerah LSF 2025' Hadirkan 18 Kategori Nominasi
-
Asyik Nyanyikan Lagu Celine Dion, Momen Rina Nose Duet Bareng Putri Ariani Bikin Salfok
-
Lesti Kejora Alami Keguguran di Usia Kehamilan 3-4 Minggu
-
Rina Nose Ngaku Suka Makan di Kamar Mandi, Auto Banjir Cibiran: Kaya Gini Punya Manners Gak Sih?
-
Ayu Ting Ting Kaget, Rina Nose Ngaku Hobi Makan Di Kamar Mandi
Terpopuler
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
-
Pecah Rekor! Stok Beras Melimpah 12,5 Juta Ton, Indonesia Mulai Ekspor Beras Premium Tahun Ini
-
Justin Hubner Cetak Gol Debut, Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional