Matamata.com - Setelah 2 tahun pernikahan, pasangan selebriti Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian memang jauh dari gosip keretakan rumah tangga.
Keduanya bahkan kerap mengunggah potret kebersamaan dengan keluarga kecilnya.
Tak jarang Fairuz A Rafiq, Sonny Septian, dan dua buah hatinya terlihat kompak berpose maupun berbusana.
Baca Juga:
5 Momen Seru Ultah Fairuz A Rafiq Bareng Anak-Anak Penderita Kanker
Berikut 5 potret rangkumannya oleh Matamata.com:
1. Liburan
Seru abis nih, potret kebersamaan Fairuz A Rafiq dan keluarga kecilnya saat liburan.
Baca Juga:
5 Gaya Putra Fairuz A Rafiq, Calon Idola Masa Depan
2. Kompak berbusana saat Liburan
Ini potret keluarga kecil Fairuz A Rafiq saat berbusana cerah dengan nuansa liburan.
3. Outfit muslim kembar
Baca Juga:
5 Potret Menggemaskan Akikahan Anak Fairuz A Rafiq, Serba Pink
Nah, momen Lebaran memang sering jadi ajang pamer kekompakan. Keluarga kecil artis ini juga bangga tampil kembar bernuansa merah.
4. Ulang tahun
Saat ulang tahun putra pertamanya, Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian keliatan kompak abis, ya?
5. Makan malam
Keluarga kecil Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian juga kerap makan malam di restoran, nih. Pemandangan di belakangnya keren juga, ya.
Berita Terkait
-
Dipuji Sandiaga Uno hingga Raisa, Tiket Pertunjukan Panggung Musikal Keluarga Cemara Hari Pertama Ludes Terjual!
-
Liburan Sekolah Makin Seru dengan Pertunjukan Panggung Musikal Keluarga Cemara
-
Demi Berkurban, King Faaz Tunda Liburan ke Jepang, Fairuz A Rafiq: Buat Palestina
-
Sonny Septian Bagikan Kabar Duka, Fairuz A Rafiq Nangis Sesenggukan: Nggak Ada Tanda Apapun ya Allah!
-
Sonny Septian Nangis di Momen Kelulusan King Faaz: Bangga, Haru, Bahagia!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'