Matamata.com - Penyanyi Syahrini tampaknya sedang berbahagia. Hal ini karena pada hari Rabu (1/8) ia ulang tahun dan menginjak usianya yang ke-37.
Pelantun lagu Sesuatu ini pun mengadakan makan malam keluarga di salah satu hotel mewah di Jakarta pada hari Jumat (2/8).
Momen ulang tahun Syahrini ini pun sempat diabadikan melalui unggahan di Instagram story akun pribadinya, @princessyahrini.
Penasaran nggak nih dengan momen ulang tahun yang super haru dan mewah? Berikut 5 potretnya yang telah dirangkum oleh Matamata.com :
1. Di hotel mewah
Ulang tahun Syahrini ke-37 kali ini dirayakan di hotel mewah loh.
2. Dihadiri keluarga
Yang spesial dari acara ini tentunya dihadiri oleh keluarga besarnya nih, termasuk kedua orang tua Reino Barack.
3. Tumpengan
Momen ulang tahun Syahrini kali ini diwarnai potong tumpeng. Ia dibantu sang suami memotong tumpeng di momen tersebut.
4. Nyanyi
Bikin haru nih, ibu dan ayah mertua, serta sang suami Reino Barack menyanyi di acara tersebut.
5. Dihadiri sahabat
Tak hanya itu, sahabat Syahrini yakni Cakra Khan dan Reza Artamevia menghadiri acara tersebut.
Seru abis nih momen ulang tahun Syahrini ke-37. Bikin haru dan keliatan mewah juga ya?
Berita Terkait
-
Momen Gajian Relawan MBG Bikin Haru, Dampaknya Terasa hingga UMKM Sekitar
-
Momen Haru Tissa Biani Taklukkan Gunung Merbabu: Persembahan Spesial untuk Sang Ibunda
-
Christine Hakim Beberkan Alasan Syahrini Bisa Hadir di Red Carpet Cannes: Bukan karena Beli Tiket
-
Christine Hakim Bantah Kontroversi Syahrini, soal Tiket 'Festival Film Cannes 2025'
-
Syahrini Kembali Mencuri Perhatian, Tampil Memesona di Karpet Merah Cannes 2025
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya