Matamata.com - Tantri Kotak bagi-bagi petai saat konser di Jepang. Hal tersebut diungkapkan Tantri Kotak melalui unggahannya di Instagram pribadi, @tantrisyalindri.
Tantri bersama grup musik Kotak manggung di Festival Indonesia di Tokyo.
Acara tersebut dihadiri banyak warga Indonesia yang tinggal di Jepang.
"Show time!! Festival Indonesia di Tokyo yang berhasil mengumpulkan warga Indonesia yang tinggal di Jepang, mereka yang rindu dengan suasana Indonesia meluapkan kebahagiaan di sana," tulis Tantri Kotak seperti dikutip dari keterangan foto Instagram, Rabu, (18/09/2019).
Tak hanya manggung membawakan lagu-lagu andalan Kotak, ternyata Tantri juga bagi-bagi petai dari atas panggung.
"Saya sempat membawakan oleh-oleh petai, dan diterima dengan sukacita," imbuhnya.
Meskipun apa yang ia bagikan mungkin terkesan sederhana, namun Tantri berharap hal tersebut memberikan kebahagiaan tersendiri karena mereka pasti rindu rumah.
Unggahan tersebut mendapat banyak tanggapan beragam.
"Saya ada di situ... keep rocking KOTAK. Sayang tidak kebagian petai," komentar netizen.
"Terimakasih petainya, wkwkwk.Sebelum konser disambut Sholawatan," komentar lainnya. (Dani Garjito)
Berita Terkait
-
Band Kotak Menang Telak di Pengadilan: Hak Atas Nama Band Resmi Jadi Milik Chua Cs
-
Ultraman Ultra Heroes Tour South East Asia 2024 Hadir di Indonesia, Arda Naff dan Tantri 'Kotak' Sambut Gembira
-
Seram! Cerita Tantri Kotak Sering Lihat Pocong dan Kuntilanak Sejak Kecil
-
Heboh Tantri Kotak Sapa Penonton Konser dengan Ucapan Shalom, Auto Banjir Hujatan
-
Tantri Kotak Nyaris Polisikan Posan Tobing Perkara Ujaran 'Muka Mirip Pembantu': Dari Hati Terdalam...
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru