Matamata.com - Event Land of Leisures (LOL) ke-4 baru saja dibuka pada hari Jumat (11/10) di Atrium Plaza Ambarrukmo, Yogyakarta. Bukan hanya sehari, acara LOL ini diselenggarakan selama tiga hari yakni dari 11-13 Oktober 2019.
Mengusung tema Mantra Persona, event curated market dan festival musik ini sukses menarik ratusan pengunjung untuk hadir dan menikmati acara LOL 2019.
Penasaran kan kira-kira apa saja sih yang ada di LOL 2019 pada hari pertamanya?
Baca Juga:
Land of Leisures 2019 Plaza Ambarrukmo Gaet 100 Brand Lokal
Berikut MataMata.com rangkum, 6 momen menarik LOL di hari perdananya.
1. Green-X Reflector
Untuk menarik minat pengunjung, penyelenggara bekerjasama dengan Dwika K.A dengan menyajikan Green-X Reflector sebagai medium interaktif dengan pengunjung LOL.
Baca Juga:
Reality Club Ajak Lupakan Minggu Malam di Land of Leisures 2018
Di sini kamu juga bisa foto selfie sesuka hati kamu lho. Seru abis kan?
2. Ragam produk fashion
Berada di atrium Plaza Ambarrukmo, tersedia puluhan stand produk fashion yang unik dan trendi abis. Selain itu, juga ada produk-produk make-up terlaris, aneka outfit branded dan ragam aksesoris yang kece parah.
Baca Juga:
Selami Malam Minggu dengan Elephant Kind di Land of Leisures 2018
3. Tashoora mengguncang LOL 2019
Diundang sebagai salah satu pengisi LOL 2019, Tashoora membawakan 7 buah lagu yang sukses membius penikmat musik Yogyakarta lho.
4. Gelegar penyanyi muda Danilla
Selain Tashoora, ada juga penyanyi muda yang sedang digandrungi yakni Danilla. Di awal pembukaannya Danilla sukses bikin penonton kagum dengan lirik-lirik lagunya yang easy listening tapi penuh makna.
5. Nongkrong seru sambil nyemil
Duh, nggak perlu takut kelaparan deh! Terletak di Alun-Alun Ambarrukmo (garden stage) tersedia puluhan stand makanan dengan harga yang sangat terjangkau.
Di sini kamu bukan hanya bisa nongkrong tapi juga ngemil dan mendengarkan musik secara gratis lho.
6. Charger gratis!
Menariknya, kamu yang dateng di Land of Leisures 2019 juga nggak perlu khawatir bateraimu habis. Asyik banget nih, pihak panita juga menyelenggarakan free charger selama tiga hari kegiatan berlangsung.
Keren banget kan? Tinggal dua hari lagi lho.
Berita Terkait
-
Terjadi Di Rumah, Danilla Riyadi Bongkar Pengalaman Pernah Jadi Korban Pelecehan
-
Lirik Lagu Lagu Untuk Berdua - Rahara .feat Danilla, Single Terbaru
-
Danilla Riyadi Pakai Daster Masak di Rumah hingga Ngulek Sambel, Penampilannya Diomongin
-
Danilla Riyadi Ungkap Ogah Cukur Bulu Ketiak: Emang Beda dari yang Lain
-
7 Lagu Terbaru Indonesia: dari Ten2five, Rayi Putra, sampai fade2Black
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'