Matamata.com - Mulan Jameela merupakan salah satu artis yang turut menjadi muses dalam ajang Jakarta Fashion Week (JFW) 2019.
Dalam kesempatan itu, Mulan Jameela tampil anggun dalam balutan busana syar'i.
Baca Juga:
Masuk Komisi VII DPR, Mulan Jameela Bakal Urus Minyak sampai Antariksa
Istri Ahmad Dhani itu mengenakan gamis dengan akses ruffle di bagian bawahnya.
Gamis berwarna merah bata itu dipadukan dengan hijab besar warna senada.
''Bismillahirrahmanirrahim..
•
•
•
#latepost
@mayra_syari
@vivithalib
BarakAllah fiikum ,'' tulis Mulan Jameela dalam unggahannya.
Baca Juga:
Mulan Jameela Masih Terima Endorse, Netizen: Jangan Lupa Amanat Rakyat!
Mulan nampak cantik dengan polesan make up flawless.
Penampilannya semakin cetar dengan tambahan aksesoris di bagian kepalanya.
Tak heran kan jika aksi Mulan Jameela saat melenggang di panggung JFW 2019 ini banjir pujian.
Baca Juga:
6 Kontroversi Mulan Jameela Pasca Jadi Anggota DPR, Apa Aja Nih?
''Ulalaaa cakeppp MasyaaAllah ,'' @evie_arief.
''Teteh geulisss...,'' @apriyaniapril85.
''MasyaaAllah beautiful ,'' @tie_suwardie.
''Cuuuaaannttiiiikk ,'' @vianitasupiani.
''Cantik sekali teteh,'' @ferlydnsyah.e.
Berita Terkait
-
Bergaya Ala Anak 90-an dengan Sahabat, Penampilan Safeea Ahmad Jadi Sorotan
-
Wow! Nia Ramadhani Banjir Pujian Netizen, Usai Tenangkan Anak Kecil yang Terpisah dari Ayahnya
-
Jelang Pernikahannya dengan Rizky Febian, Sule Puji Mahalini
-
Ahmad Dhani Blak-blakan Pilih Maia Estianty Daripada Mulan Jameela, Nah Lho?
-
Jadi Anggota DPR RI dan Kembali Masuk Senayan, Mulan Jameela Sematkan Puji Syukur
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman