Matamata.com - Kabar kurang sedap datang dari artis sinetron Dylan Carr. Pasalnya, pada hari Kamis (31/10/2019) Dylan Carr kabarnya mengalami kecelakaan di jalan tol mengarah ke Cikunir, Bekasi, Jawa Barat.
Dilansir dari sebuah wawancara dengan manajernya, Dylan Carr kabarnya sampai tak sadarkan diri dan mengalami luka yang cukup serius hingga harus menjalani operasi. Meski belum stabil, Dylan Carr kini sudah bisa merespons orang-orang terdekatnya.
Mengetahui hal tersebut, sejumlah sahabat terdekat Dylan Carr langsung memberikan dukungan. Salah satunya ada mantan kekasih Dylan Carr, Hana Saraswati.
Berikut MataMata.com himpun, 4 dukungan sahabat terdekat Dylan Carr yang bikin terharu.
1. Hito Caesar
Unggah foto kompak dengan mengenakan jas, Hito Caesar juga tak lupa meminta doa tulus untuk kesembuhan Dylan Carr.
2. Hana Saraswati
Walaupun berstatus mantan pacar, Hana Saraswati terlihat masih sangat peduli nih. Bahkan, kabarnya Hana Saraswati telah menjenguk langsung untuk menemani keluarga Dylan Carr.
Sebagai sesama bintang sinetron Anak Langit, Angela Gilsha juga turut memberikan doa dan meng-update kondisi terbaru Dylan Carr.
4. Ammar Zoni
Pernah terlibat satu judul sinetron yang sama, Ammar Zoni juga turut prihatin dengan kondisi sahabatnya saat ini. Semoga cepat sembuh Dylan Carr!
Berita Terkait
-
Acha Septriasa Merasa Sulit dan Ragu, Perankan Seorang Mualaf
-
Dylan Carr Ungkap Pengalaman Mistis: Mendengar Bisikan Syahadat Saat Koma, Tak Tahu Suara Siapa
-
Menegangkan! Acha Septriasa dan Vino G Bastian Adu Akting di Film 'Qodrat 2', Tayang Lebaran Idulfitri 1446 H
-
Angela Gilsha Rayakan Ulang Tahun ke-30 di Lokasi Syuting: Nggak Pernah Seheboh Ini!
-
Tadinya Agnostik, Angela Gilsha Kini Dibaptis: Angela Kristen dari Lahir
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan